Suara.com - Kaesang Pangarep dan Erina Gudono meminta doa menjelang hari pernikahannya. Dalam Islam, calon pengantin pun dianjurkan memanjatkan doa pernikahan agar diberi kelancaran.
Nah, untuk itu kepada Kaesang dan Erina, Suara.com telah merangkum beberapa doa pernikahan yang dapat dibaca. Mulai dari sebelum akad nikah, setelah pernikahan hingga doa berhubungan intim agar berkah.
1. Doa mengundang orang ke pernikahan
“Allahummagfirlahum warhamhum wabairik lahum fiimaa razaqtahum.”
Artinya: “Ya Allah, ampunilah mereka, sayangilah mereka dan berkahilah mereka pada apa – apa yang Engkau karuniakan kepada mereka.” (HR Ahmad).
2. Doa untuk Calon Pengantin
"Robbi habli khukman walkhi'ni bishalikhina"
Artinya: (Ibrahim berdoa): "Ya Tuhanku, berikanlah kepadaku suatu hikmah dan masukkanlah aku ke diantara golongan orang-orang yang saleh."
3. Doa Memohon Kelancaran Pernikahan
"Idawalfityatu ilalkahfi wakoluu rabbana atina milandunka rahmata wahayiklana min amrina rosyada"
Artinya: (Ingatlah) tatkala para pemuda itu mencari tempat berlindung ke dalam gua yang petang, lalu mereka berdoa: "Wahai Tuhan kami, berikanlah rahmat-Mu kepada kami dari sisi-Mu dan berilah kami petunjuk yang lurus dalam segala urusan kami".
"Allahummaj’al hadzal ‘aqda ‘aqdan mubârakan ma’shuuman wa alqi bainahumâ ulfatan wa qararan daiman wa laa taj’al bainahuma firqatan wa firaran wa khishâman wakfihimâ mu’natad dunyaa wal akhirah"
Artinya: “Ya Allah, jadikanlah akad ini sebagai ikatan yang selalu Engkau berkahi dan lindungi, tanamkan di antara keduanya kerukunan dan ketetapan yang langgeng, jangan Engkau jadikan di antara keduanya kekacauan dan perpecahan, perpisahan dan permusuhan, dan cukupi keduanya bekal hidup di dunia dan akhirat.”
5. Doa Suami kepada Istri setelah Menikah
Berita Terkait
-
Kaesang Pangarep Larang Tamu Pakai Batik Parang, Ternyata Adat Khusus di Pura Mangkunegaran
-
Tak Hadir Di Pernikahan Kaesang, Surya Paloh Beri Pesan Menyentuh Lewat Surat Ke Jokowi
-
Kaesang dan Erina Akan Menikah, Kenali Beda Paes Solo dan Paes Jogja
-
Link Nonton Siaran Langsung Pernikahan Kaesang dan Erina, Live 3 Hari
-
Saat Kaesang Disemprot Netizen Julid: "Rabi Sang Rabi, Ojo Ngetweet Teros"
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Bus TransJakarta Hantam Tiang PJU di Kolong Tol Tanjung Barat, Satu Penumpang Terluka!
-
El Clasico Legenda Bakal Hadir di GBK, Pramono Anung: Persembahan Spesial 500 Tahun Jakarta
-
Jakarta Dikepung Banjir, Ini 5 Cara Pantau Kondisi Jalan dan Genangan Secara Real-Time
-
Superflu vs Flu Biasa: Perlu Panik atau Cukup Waspada?
-
BNI Pertegas Dukungan Sekolah Rakyat untuk Perluas Pemerataan Pendidikan Nasional
-
Tutup Rakernas I 2026, PDIP Umumkan 21 Rekomendasi Eksternal
-
Banjir Rendam Jakarta, Lebih dari Seribu Warga Terpaksa Mengungsi
-
Hujan Deras Rendam 59 RT di Jakarta, Banjir di Pejaten Timur Capai Satu Meter
-
Arahan Megawati ke Kader PDIP: Kritik Pemerintah Harus Berbasis Data, Bukan Emosi
-
Sikap Politik PDIP: Megawati Deklarasikan Jadi 'Kekuatan Penyeimbang', Bukan Oposisi