Suara.com - Memberikan ucapan selamat berbuka puasa lucu tahun 2023 dan penuh makna bisa jadi cara berinteraksi yang menarik. Selain mengingatkan kewajiban yang harus dilaksanakan, Anda juga dapat menjalin silaturahmi dengan cara yang lebih cair dan tidak kaku.
Sederet ucapan selamat berbuka puasa yang lucu di bawah ini bisa jadi referensi untuk diberikan pada orang-orang yang Anda kenal. Anda juga bisa memodifikasinya sesuai dengan keinginan, agar menjadi rangkaian ucapan buka puasa yang lebih menghibur dan bermakna.
Ucapan Selamat Berbuka Puasa Lucu Tahun 2023
1. Selamat berbuka puasa untuk kesayangan, kesayangan orang lain.
2. Selamat berbuka puasa kok cuma diucapin dari iklan Marjan.
3. Berbukalah dengan yang manis, bukan kenangan bareng mantan yang miris.
4. Selamat berbuka puasa. Walah sekedar sepotong gorengan di tangan tapi ketika disantap bersama teman terbaik, rasanya akan seperti gorengan.
5. Sesekali merasakan berbuka puasa dengan menu mewah, gorengan, karena harga minyak semakin melambung. Selamat berbuka puasa!
6. Lebih baik menunggu adzan maghrib, daripada menunggu dia yang tidak ada kepastian. Selamat berbuka!
Baca Juga: 4 Kreasi Olahan Kurma yang Mudah Dibuat, Cocok Disantap saat Buka Puasa!
7. Memang berbuka selalu dengan yang manis, tapi bukan foto mantan sedang liburan!
8. Selamat berbuka untuk kawanku, si paling setia menanti kumandang adzan maghrib.
9. Utamakan buka puasa, urusan buka hati bisa lain kali.
10. Selamat berbuka puasa untuk kamu yang paling getol menjalankan ibadah di bulan puasa ini dengan tiduran sepanjang hari.
11. Ingat untuk buka puasa dengan makan makanan sehat, bukan makan hati karena kesedihan yang tidak kunjung usai.
12. Selamat berbuka puasa untuk kamu yang belum bisa membuka hati, walaupun sudah dienyahkan, dan disakiti berkali-kali.
Berita Terkait
-
4 Kreasi Olahan Kurma yang Mudah Dibuat, Cocok Disantap saat Buka Puasa!
-
Jadwal Buka Puasa Kabupaten Tangerang, Kota Tangerang dan Tangsel Selasa 28 Maret 2023
-
Ide Jualan Takjil, Resep Buko Pandan Modal Sedikit Untung Berlipat
-
Jadwal buka puasa di Kabupaten Purwakarta Hari Ini, 28 Maret 2023
-
Jadwal Buka Puasa Kota Bandar Lampung Selasa 28 Maret 2023
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Rencana Projo Ganti Logo, Sinyal Budi Arie Mulai Menjauh dari Jokowi?
-
Terekam CCTV! Trio 'Triceng' Beraksi: Bobol Pagar Bawa Kabur Motor, Ayam, Serta Sandal di Cipayung
-
Hidup dalam Bau Busuk, Warga Desak Penutupan RDF Rorotan
-
Gagah! Prabowo Serahkan Kunci Pesawat Angkut Terbesar TNI AU Airbus A400M, Ini Kehebatannya
-
MKD Cecar 7 Saksi Kasus 'Joget' DPR: Nasib Sahroni, Nafa Urbach hingga Uya Kuya Ditentukan
-
BMKG: Puncak Musim Hujan Dimulai November, Suhu Masih Panas hingga 37 Derajat Celsius
-
Dengar Keterangan Saksi dan Ahli, MKD Gelar Sidang Dugaan Pelanggaran Etik Sahroni hingga Eko Patrio
-
Gagal Makzulkan Bupati Pati, 2 Aktivis Kena Bui: Dijerat Pasal Berlapis Usai Blokir Pantura
-
Santai Digugat Buronan e-KTP, KPK Pede Hakim Bakal Acuhkan Praperadilan Paulus Tannos, Mengapa?
-
Lepas Tirai dan Siram Roda Depan 3 Kali, Prabowo Serahkan Airbus A-400M/MRTT Alpha 4001 ke TNI