Suara.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menambah lokasi penutupan jalur putar balik di sejumlah wilayah di Ibu Kota. Semula penutupan diberlakukan pada 27 titik, sekarang jumlahnya ditambah jadi 32 lokasi U-turn.
Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta Syafrin Liputo mengatakan, penutupan jalur putar balik ini dilakukan secara bertahap. Saat ini, dari 32 titik pihaknya sudah melakukan penutupan U-turn di 22 lokasi.
"Sekarang itu sudah menjadi 32 titik u-turn dan yang sudah dieksekusi kemarin 22 titik," ujar Syafrin di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (5/4/2023).
Lebih lanjut, Syafrin masih melakukan kajian dari penutupan terhadap 22 U-turn itu. Hasil evaluasi akan menjadi pertimbangan untuk penutupan pada 10 titik lainnya.
"Sekarang sedang kami lakukan kajian terkait efektivitasnya dari sisi kinerja lalu lintas dan seterusnya," pungkasnya.
Berikut ini 32 titik U-turn yang bakal ditutup:
Kota Administrasi Jakarta Pusat
- Jalan Garuda (Wuling Motor)
- Jalan Palmerah Utara (Apotik Bundaran Slipi)
- Jalan Sukarjo Wiryopranoto (BNI Sawah Besar)
- Jalan Pejompongan (Menara BNI)
- Jalan KH Mas Mansyur & Jl. Habib Usman Mufti (City Walk)
Kota Administrasi Jakarta Selatan
- Jalan Raya Pasar Minggu (Pintu Masuk Perumahan Sat. Brimobda Metro Batalyon B)
- Jalan Pakubuwono VI (akses menuju Jl. Martimbang)
- Jalan Raya Pasar Minggu (Jalan Samali perbatasan Kec. Pancoran dan Kec. Pasar Minggu/ Jalan Samali dekat Halte H Samali Partai Bulan Bintang)
- Jalan RC Veteran Rava (depan pom bensin Pertamina)
- Jalan Raya Ciledug (u-turn dekat Bank Mega & Bank BSI)
- Jalan Rasuna Said (depan JPO Karet Kuningan)
- Jalan Pangeran Antasari (simpang Jl.H.Naim II dan Jl. H.Naim III)
- Jalan Antasari (depan SD Cilandak Barat 15 Pagi)
Kota Administrasi Jakarta Utara
Baca Juga: Demi Atasi Kemacetan Jakarta, Dishub akan Tutup Akses Jalan Kendaraan Putar Balik
- Jalan Danau Sunter Utara
- Jalan Mitra Bahari Apartemen Mitra Bahari
- Jalan Yos Sudarso (on ramp masuk tol sunter)
Kota Administrasi Jakarta Timur
- Jalan Raya Bekasi (dekat Halte Busway Ujung Menteng)
- Jalan I Gusti Ngurah Rai (dekat halte Busway Cipinang)
- Jalan DI Panjaitan (depan Kantor Camat)
- Jalan DI Panjaitan (depan Pos Pemadam jatinegara)
- Jalan Raya Kalimalang/Jl Laks.Malahayati (simpang Jl Kapin Raya)
- Jalan Kayu Putih Raya (arah Utara-Utara dan Jalur Cepat Lambat Depan Simpang Pulo Nangka Timur)
- Jalan Raya Kalimalang (Depan KFC, Jalan Tol Becakayu)
- Jalan Raya Jakarta-Bogor (Depan PD Pasar Jaya Kramat Jati)
Kota Administrasi Jakarta Barat
- Jalan Daan Mogot (Casa Jardin)
- Jalan Daan Mogot (Vittoria Residance)
- Jalan Palmerah Utara (Regina Pacis)
- Jalan Palmerah Utara (Plyfield Court)
- Jalan Joglo Raya (U-Turn Exit Tol Joglo)
- Jalan Kembangan Raya (Sebelum TL)
- Jalan Outer Ring Road (Pos Polisi)
- Jalan KH Moh Mansyur (TL Jembatan Lima Roxy).
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Menuju JFSS 2026, Pemerintah dan Kadin Sepakat Ketahanan Pangan Jadi Prioritas Nasional
-
Aceh Tamiang Dapat 18 Rumah Rehabilitasi, Warga Bisa Tinggal Tenang
-
Usai di Komdigi, Massa Demo Datangi Polda Metro Jaya Minta Usut Kasus Mens Rea
-
Profil Gubernur Papua Tengah Meki Fritz Nawipa: dari Pilot ke Pemimpin Provinsi Baru
-
Catatan Kritis Gerakan Nurani Bangsa: Demokrasi Terancam, Negara Abai Lingkungan
-
Satgas Pemulihan Bencana Sumatra Gelar Rapat Perdana, Siapkan Rencana Aksi
-
Roy Suryo Kirim Pesan Menohok ke Eggi Sudjana, Pejuang atau Sudah Pecundang?
-
Saksi Ungkap Rekam Rapat Chromebook Diam-diam Karena Curiga Diarahkan ke Satu Merek
-
Banjir Jakarta Mulai Surut, BPBD Sebut Sisa Genangan di 3 RT
-
Petinggi PBNU Bantah Terima Aliran Dana Korupsi Haji Usai Diperiksa KPK