Suara.com - Coldplay akan segera menggelar konser di Jakarta. Euforia konser pun semakin terasa khususnya bagi para penggemarnya.
Konser ini berlangsung di Jakarta pada 15 November 2023. Penjualan tiket berlangsung pada 17 hingga 19 Mei 2023. Seluruh penggemar Chris Martin, Guy Berryman, Jonny Buckland, serta Will Champion ini turut bersiap memperoleh tiket konser Coldplay.
Berkaitan dengan konser itu, menarik membahas tips menang war tiket konser Coldplay. Berikut sederet tips menang war tiket konser dusarikan dari berbagai sumber.
1. Siapkan Identitas Diri Lengkap
Sebelum melakukan tiket war, yang harus dipersiapkan para penggemar adalah identitas diri yang lengkap berupa softcopy. Hal ini penting agar tidak kebingungan saat war tiket.
Langkah ini akan membuat proses war tiket lebih praktis saat memasukkan data diri ke website. Data diri yang perlu disiapkan yakni nama depan dan belakang, nomor identitas diri, nomor handphone, nomor kartu kredit atau debit agar langsung dapat di-copy dan paste ke halaman website penjualan tiket.
2. Pastikan Koneksi Internet Cepat dan Stabil
Hal yang krusial dan sangat penting dalam memenangkan war tiket adalah internet yang cepat dan stabil. Pastikan koneksi internet dapat digunakan saat war tiket sehingga mendukung proses pembelian.
3. Bersiap Lebih Dini
Baca Juga: Beredar Harga Tiket Konser Coldplay Jakarta, Promotor Buka Suara: yang Resmi Belum Dirilis!
Adapun tips menang war tiket konser Coldplay berikutnya adalah bersiap sekitar 15 menit sebelum penjualan tiket dibuka. Kemudian setelah satu menit sebelum penjualan tiket, refresh situs terus menerus agar tahu kapan ketika website dibuka.
4. Minta Bantuan Teman atau Keluarga dengan Berbagai Gadget
Tips menang war tiket konser coldplay berikutnya adalah meminta tolong kerabat untuk memperoleh tiket tersebut. Keberhasilan akan semakin lebih besar jika beberapa gadget dan pembeli semakin banyak.
Meskipun nantinya hanya akan ada satu yang terbeli, hal ini lebih baik daripada tidak mendapatkan tiket sama sekali. Siapkan juga plan A, B, C jika terjadi kendala pada gadget.
5. Langsung Bayar
Ketika sudah memperoleh tiket, jangan langsung lengah dan tidak segera melakukan pembayaran. Hal ini memungkinkan tiket diambil orang lain.
Berita Terkait
-
Beredar Harga Tiket Konser Coldplay Jakarta, Promotor Buka Suara: yang Resmi Belum Dirilis!
-
6 Daftar Lagu Coldplay Paling Populer Lengkap Lirik dan Link Download
-
Biaya Datangkan Coldplay ke Indonesia Capai Puluhan Miliar, Ini Rinciannya
-
Kunjungi Indonesia Untuk Pertama Kali, Coldplay Akan Sajikan Konser Ramah Lingkungan: Ini 10 Fakta Menariknya
-
Males War Beli Tiket Konser Coldplay, Gunakan Jastip Tarifnya Segini
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Eks Bos Kemenkeu Divonis Ringan di Kasus Jiwasraya, Jaksa Agung Sorot 2 Kejanggalan Ini
-
RSUD Muda Sedia Aceh Tamiang Mulai Beroperasi Usai Terendam Banjir Lumpur 3 Meter
-
Kasus Kematian Diplomat Dihentikan, Keluarga Arya Daru Tempuh Langkah Hukum dan Siap Buka 'Aib'
-
Breaking News! KPK Resmi Tetapkan Eks Menag Yaqut Tersangka Korupsi Kuota Haji
-
Profil Damai Hari Lubis: Dulu Garang Tuding Ijazah Palsu, Kini 'Luluh' di Depan Jokowi?
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
Legislator DPR Bela Pandji: Kritik Komedi Itu Wajar, Tak Perlu Sedikit-sedikit Lapor Polisi
-
Bukan untuk Kantong Pribadi, Buruh Senior Depok Kawal Upah Layak bagi Generasi Mendatang
-
Giliran PBNU Tegaskan Pelapor Pandji Pragiwaksono Bukan Organ Resmi: Siapa Mereka?
-
Polemik Batasan Bias Antara Penyampaian Kritik dan Penghinaan Presiden dalam KUHP Baru