Suara.com - Bareskrim Polri akan memeriksa artis Rebecca Klopper terkait kasus video syur berdurasi 47 detik miripnya yang diduga disebarluaskan oleh akun Twitter @dedekkugem. Pemeriksaan tersebut dilakukan terhadap Rebecca selaku pihak pelapor.
Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Divisi Humas Polri Brigjen Pol Ahmad Ramadhan mengatakan penyidik kekinian tengah mempelajari terlebih dahulu laporan Rebecca tersebut.
"Kalau dipanggil atau dimintai keterangan itu pasti ya. Tentu nanti setelah dipelajari dulu, maka pelapor (Rebecca) akan dimintai keterangan," kata Ramadhan di Bareskrim Polri, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Jumat (26/5/2023).
Menurut Ramadhan, Rebecca melaporkan akun Twitter tersebut karena merasa nama baiknya tercemar.
"Dia tidak mengatakannya, tapi dia melaporkan akun tadi yang menyebut nama dia," katanya.
Sebelumnya Rebecca diketahui telah melaporkan akun Twitter @dedekugem ke Bareskrim Polri pada 22 Mei 2023. Laporan tersebut diterima dan teregistrasi dengan Nomor: LP/B/113/V/2023/SPKT/Bareskrim Polri.
Dalam laporannya, Rebecca mempersangkakan terduga pelaku dengan Pasal 45 Ayat 1 Juncto Pasal 27 Ayat 1 Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2016 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik atau ITE.
"Atas dugaan tindak pidana dengan sengaja dan tanpa hak mendistribusikan dan atau mentransmisikan dan atau membuat dapat diaksesnya informasi elektronik dan atau dokumen elektronik yang memiliki muatan kesusilaan," pungkas Ramadhan.
Baca Juga: CEK FAKTA: Sosok Penyebar Video Rebecca Klopper Ternyata Suruhan Artis Lain, Benarkah?
Berita Terkait
-
Kondisi Terbaru Rebecca Klopper Usai Video Syur Mirip Dirinya Tersebar dan Viral
-
Fadly Faisal Isyaratkan Perasaan untuk Rebecca Klopper Lewat Story Instagram, Aku kan Bertahan
-
Terus Diburu Netizen, Begini Penjelasan Kuasa Hukum Rebecca Klopper Soal Pemeran Pria di Video Syur 47 Detik
-
CEK FAKTA: Sosok Penyebar Video Rebecca Klopper Ternyata Suruhan Artis Lain, Benarkah?
-
Begini Pandangan Psikolog Soal Nasib Asmara Rebecca Klopper dan Fadly Faisal Pasca Viralnya Video Syur 47 Detik
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Logika KPK: Staf Tak Mungkin Punya Rp4 M, Direksi Wanatiara Otak Suap Pajak?
-
KPK Aminkan Teori 'Kebocoran Negara' Prabowo, Kasus Pajak Tambang Jadi Bukti Nyata
-
Sinyal Tarif Transjakarta Naik Menguat? Anggaran Subsidi Dipangkas, Gubernur Buka Suara
-
KPK: Wajib Pajak Boleh Lawan Oknum Pemeras, Catat Satu Syarat Penting Ini
-
Kena OTT KPK, Pegawai Pajak Langsung Diberhentikan Sementara Kemenkeu
-
Antisipasi Risiko Perluasan, Tanah Ambles di Panggang Gunungkidul Segera Diuji Geolistrik
-
KPK Ungkap Akal Bulus Korupsi Pajak PT Wanatiara Persada, Negara Dibobol Rp59 M
-
5 Fakta OTT Kepala Pajak Jakut: Suap Rp6 Miliar Lenyapkan Pajak Rp59 Miliar
-
Megawati Tiba di Rakernas PDIP, Siapkan Arahan Tertutup Usai Disambut Prananda Prabowo
-
Gus Yaqut Tersangka Skandal Haji, Tambah Daftar Panjang Eks Menteri Jokowi Terjerat Korupsi