Suara.com - Bursa calon legislatif (caleg) pada Pemilu 2024 mendatang juga dipenuhi oleh keluarga dan kerabat para petinggi partai politik (parpol).
Salah satu keluarga petinggi parpol yang ikut menjajal kontestasi politik lima tahunan itu adalah putri Ketua DPR RI Puan Maharani sekaligus cucu mantan Presiden RI Megawati Soekarnoputri, Diah Pikatan Orissa Putri Hapsari atau Pinka Haprani.
Baru-baru ini, beredar kabar putri Ketua DPR RI Puan Maharani mencalonkan diri sebagai Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) DPR RI. Anak Puan yang bernama Diah Pikatan Orissa Putri Hapsari atau Pinka Haprani akan maju untuk daerah pemilihan (Dapil) Jawa tengah IV.
Tak hanya Pinka yang mengajukan diri sebagai caleg 2024 yang berangkat dari latar belakang keluarga petinggi partai politik. Berkaitan dengan itu, berikut keluarga petinggi Parpol yang maju jadi caleg 2024 selengkapnya.
1. Puan Maharani
Puan Maharani merupakan putri Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri. Puan juga sekaligus merupakan cucu dari Ir Soekarno.
Puan terbiasa berkecimpung di bidang politik dan turut menjadi politikus dengan bergabung ke PDIP. Dalam Pemilu 2024, Puan akan melaju melalui dapil Jawa Tengah V.
2. Muhammad Rasyid Amrullah Rajasa
Rasyid Amrullah Rajasa adalah putra bungsu Hatta Rajasa selaku mantan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian dan mantan Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN). Rasyid kini dipercaya sebagai ketua PAN Bandung.
Baca Juga: Perang Bintang Seleb Nyaleg di Pemilu 2024
Rasyid memutuskan turut dalam pesta demokrasi Pemilu 2024 sebagai calon legislatif. Rasyid akan mewakili dapil Jawa Barat I dalam Pemilu 2024.
3. Edhie Baskoro Yudhoyono
Edhie Baskoro Yudhoyono merupakan putra bungsu Presiden ke-6 Republik Indonesia, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) sekaligus adik Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
Sosok yang kerap disapa Ibas ini mengawali karier politiknya sebagai anggota Komisi I DPR RI Periode 2009 hingga 2014. Ia pernah menjabat sebagai Wakil Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Bidang Promosi Internasional, Pariwisata, Seni Budaya, dan Olahraga untuk periode 2010 hingga 2015.
Sosok kelahiran 1980 ini kini merupakan wakil rakyat di Komisi VI DPR RI Periode 2019 hingga 2024 yang membidangi perdagangan, koperasi UKM, investasi, perindustrian, BUMN, dan standarisasi. Pada Pemilu 2024, Ibas menjadi caleg melalui Dapil Jawa timur VII.
4. Prananda Surya Paloh
Berita Terkait
-
Perang Bintang Seleb Nyaleg di Pemilu 2024
-
Alasan 56 Bacaleg di Batam Tak Lolos Seleksi KPU
-
Tak Ada Nama Budiman Sudjatmiko Di Daftar Caleg PDIP, Tapi Muncul Nama Guntur Romli
-
Dapil DKI Jakarta Banjir Nama Tenar, Ada Menteri Hingga Artis
-
Burung dan Bunga, Gimik Politisi Buat Gaet Dukungan di Pilpres 2024?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Targetkan 400 Juta Penumpang Tahun 2025, Dirut Transjakarta: Bismillah Doain
-
Sejarah Terukir di Samarkand: Bahasa Indonesia Disahkan sebagai Bahasa Resmi UNESCO
-
Tolak Gelar Pahlawan Soeharto, Koalisi Sipil Ungkap 9 Dosa Pelanggaran HAM Berat Orde Baru
-
Judi Online Lebih Ganas dari Korupsi? Menteri Yusril Beberkan Fakta Mengejutkan
-
Bangunan Hijau Jadi Masa Depan Real Estate Indonesia: Apa Saja Keuntungannya?
-
KPK Tangkap Gubernur Riau, PKB 'Gantung' Status Abdul Wahid: Dipecat atau Dibela?
-
Sandiaga Uno Ajak Masyarakat Atasi Food Waste dengan Cara Sehat dan Bermakna
-
Mensos Gus Ipul Tegaskan: Bansos Tunai Harus Utuh, Tak Ada Potongan atau Biaya Admin!
-
Tenaga Ahli Gubernur Riau Serahkan Diri, KPK Periksa 10 Orang Terkait OTT
-
Stop Impor Pakaian Bekas, Prabowo Perintahkan Menteri UMKM Cari Solusi bagi Pedagang Thrifting