Suara.com - Umat Islam tidak hanya berkewajiban menunaikan ibadah sholat fardhu, tetapi juga dianjurkan mengerjakan sholat sunnah dhuha. Sholat ini dianjurkan karena memiliki beragam keutamaan bagi siapa saja yang mengerjakannya dengan istiqomah. Selengkapnya, ketahui manfaat sholat dhuha 2 3 4 6 8 12 Rakaat dalam ulasan berikut ini.
Dalam pelaksanaannya, sholat dhuha bisa dikerjakan dengan minimal 2,4,6,8 atau yang paling banyak 12 rakaat. Adapun waktu pengerjaannya, berkisar dari naiknya matahari hingga menjelang waktu dzuhur. Dengan begitu, sholat ini dikerjakan di saat jam sibuk, di mana tidak semua orang mau meluangkan waktu mengerjakan dhuha di sela-sela kesibukannya.
Oleh karena itulah, orang-orang yang rutin mengamalkan ibadah sunnah ini akan mendapatkan ganjaran yang sangat mulia di sisi Allah SWT. Namun di antara kebaikan sholat dhuha itu, tidak semua muslim mengetahuinya.
Manfaat Sholat Dhuha 2 4 6 8 12 Rakaat
Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah manfaat yang didapat oleh siapa saja yang mau mengerjakan sholat dhuha baik 2, 4, 6, 8 atau 12 rakaat:
1. Rezeki Dilancarkan
Seperti yang sudah banyak disebutkan bahwa sholat dhuha merupakan amalan yang melancarkan rezeki. Alla SWT akan melancarkan rezeki orang yang mau mengamalkan ibadah ini di waktu dhuha ditambah dengan berdoa.
2. Menjadi Amal Sedekah Terbaik
Ketika kita mengerjakan sholat dhuha di pagi hari, sama artinya dengan kita memberikan sedekah terbaik untuk diri dan tubuh. Sedekah yang dimaksud yaitu sedekah berupa amalan jahiriyah yang dengan suka rela kita kumpulkan di pagi hari lewat sholat dhuha.
3. Mendapat Ampunan dan Penggugur Dosa
Orang yang rutin mengamalkan sholat dhuha apalagi sampai 12 rakaat, maka ia berpotensi untuk mendapatkan ampunan dari Allah SWT di akhirat kelak. Ini lantaran orang yang mengerjakan sholat dhuha sering mendekatkan diri dan berdoa meminta ampunan kepada Allah SWT. Oleh karena itu, sebaiknya kita tidak meninggalkan amalan sunnah penggugur dosa ini.
4. Terhindar dari Keburukan
Orang yang rutin mengamalkan sholat dhuha setiap hari minimal 2 rakaat, akan tumbuh sifat yang baik di dalam dirinya. Sebab, ia mau meluangkan waktunya sebentar untuk mengerjakan ibadah sunnah ini. Sehingga ia bisa terhindar dari segala keburukan yang ada.
5. Selalu Dijaga Allah SWT
Sebagaimana disebutkan sebelumnya, orang yang rutin sholat dhuha akan terhindar dari keburukan. Sebab orang tersebut telah dijaga Allah SWT sepanjang harinya. Sehingga Allah SWT akan memberikan kelancaran dalam menjalani aktivitas setelah sholat dhuha.
Berita Terkait
-
5 Keutamaan Memperingati Maulid Nabi, Momen Istimewa Mendekatkan Diri dengan Allah SWT dan Rasulullah
-
4 Manfaat Penting Merawat Kulit sejak Usia Remaja, Hindari Kulit Kusam!
-
Bacaan Doa Iftitah Lengkap Tulisan Arab, Terjemahan dan Hukumnya dalam Gerakan Sholat
-
Bacaan Sholat Dhuha 2 Rakaat Mulai Niat hingga Salam dalam Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya
-
Bacaan Sholat Isya 4 Rakaat dari Niat Sampai Salam Lengkap
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Oleh-oleh Suara.com dari Swiss: Hidup Tenang Tanpa Klakson, Begini Rasanya Slow Living di Zurich
-
Kemenkes Ingatkan Risiko Jangka Panjang Konsumsi Ikan Sapu-sapu dari Sungai Tercemar
-
Keponakan Prabowo Siap Masuk Kabinet? Ini 3 Pos Menteri yang Paling Mungkin Diisi Budisatrio
-
Satgas PKH Siap Hadapi Gugatan Korporasi Usai Pencabutan Izin Usaha di Sumatera
-
28 Perusahaan di Aceh, Sumut, dan Sumbar Dicabut Izin Usahanya oleh Satgas PKH, Apa Alasannya?
-
Mendagri Fokuskan Pengendalian Komoditas Pangan untuk Jaga Inflasi
-
MAKI Desak KPK Naikkan Status Dugaan Rekening Gendut Istri Pejabat Kemenag Agar Bisa Diblokir
-
Pelanggaran Disiplin ASN, Kementan: Penanganan Indah Megahwati Mengacu pada Peraturan yang Berlaku
-
Sesar Opak Picu Gempa M 4,5 di Bantul, BMKG Catat Puluhan Gempa Susulan
-
Sidang Paripurna, DPR Sepakat Polri Berada di Bawah Presiden