Suara.com - Ghisca Debora Aritonang diduga telah melakukan penipuan tiket konser band Coldplay di Jakarta hingga mencapai belasan miliar. Perempuan muda itu merupakan mahasiswi di Universitas Trisakti.
Ghisca merupakan mahasiswi Fakultas Ekonomi, program studi Manajemen, Universitas Trisakti masuk pada tahun 2022. Hal itu berdasarkan informasi di laman https://pddikti.kemdikbud.go.id/.
Terkait itu, Kepala Humas Universitas Trisakti, Dewi Priandini, buka-bukaan soal mahasiswanya yang tengah menjadi sorotan.
Berikut beberapa fakta yang dirangkum Suara.com:
1. Suka Berbohong
Berdasarkan laporan dari pihak fakultas, Dewi mengatakan Ghisca memang sering berbohong. Bahkan orang tua Ghisca pun pernah terlihat naik darah akibat ulah anaknya.
Hal itu, kata Dewi, terjadi saat pihak fakultas mengadakan pertemuan orang tua. Diketahui Gischa merupakan mahasiswi kelas internasioal, dan kelas tersebut mengadakan gathring para orang tua setiap tahunnya.
Orang tua Ghisca sempat marah-marah karena dibohongi oleh anaknya sendiri.
“Ghisca itu cantik tapi suka bohong,” kata Dewi.
Baca Juga: Penampilan Rezky Aditya saat Nonton Coldplay Bareng Citra Kirana Buat Salfok Warganet: Kayak Sakit
2. Males
Di mata dosennya, Ghisca merupakan mahasiswa yang malas. Tapi dalam hal ini Dewi tidak menjelaskan malas yang dimaksud apakah jarang mengerjakan tugas atau malas ngampus.
"Sama males, gitu kata dosen," katanya.
3. Punya Geng
Dewi mengatakan, saat berkuliah di Trisakti Ghisca sempat punya teman dekat atau geng. Mereka kerap terlihat selalu bertiga saat melakukan apapun.
“Mereka main bertiga dari semester 1,” kata Dewi.
Tag
Berita Terkait
-
Kampus Trisakti Ungkap Borok Mahasiswi Penipu Tiket Coldplay: Gischa Gadis Cantik tapi Suka Bohong sama Males
-
Apa Itu Music and Art Visa yang Dipakai Coldplay saat Manggung di Indonesia?
-
Diduga Raup Rp15 M, Cewek Penipu Tiket Coldplay Ternyata Kuliah di Trisakti: Ghisca Debora Suka Bolos, Nilainya Hancur
-
Biikin Baper! Momen Chris Martin Sujud di Bandara saat Tinggalkan Indonesia Usai Konser Coldplay: Segitu Cintanya
-
Sosok Ghisca Debora, Diduga Spesialis Calo Tiket Konser 'Tipu-tipu' Raup Miliaran!
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Belum Jadi Kader Resmi, Jokowi Disebut Sudah Ajak Relawannya untuk Masuk PSI
-
Kunjungi SRMP 1 Deli Serdang, Gus Ipul Pastikan Sekolah Rakyat Ramah Disabilitas
-
Ahmad Muzani di Harlah NU: Bangsa Ini Berutang Jasa pada Kiai dan Santri
-
Sesuai Arahan Presiden, Gus Ipul Serahkan Santunan Ahli Waris Korban Banjir Deli Serdang
-
Satu Abad NU, Gus Yahya: Persatuan Menguat Usai Dinamika yang Hebat
-
Menhan Ungkap Pertemuan Prabowo dan Tokoh Oposisi: Apa yang Dibahas?
-
Risiko Matahari Kembar di Tubuh Polri, Mengapa Kapolri Pilih Mundur Ketimbang Jadi Menteri?
-
Aktivis 98 Kritik Pernyataan 'Titik Darah Penghabisan' Kapolri: Siapa yang Mau Dihadapi?
-
Geger! Jutaan Dokumen Rahasia Jeffrey Epstein Dirilis, Nama Donald Trump Muncul 5.300 Kali
-
Diterpa Isu Reshuffle, Pratikno Tegas Bantah Siapkan Surat Pengunduran Diri