Suara.com - Putri Puan Maharani, Pinka Haprani jadi perbincangan masyarakat maupun warganet dalam beberapa waktu terakhir.
Apalagi setelah cucu Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri itu dijodoh-jodohkan dengan Youtuber Thariq Halilintar.
Namun perjodohan Thariq Halilintar dengan Pinka Haprani bisa kandas gara-gara syarat yang diinginkan Megawati.
Baca Juga:
Fakta Masjid Ibu Anies Baswedan di Sorong, Dibangun di Atas Darah Pejuang Palestina
Putri Presiden Soekarno sempat mengutarakan soal kriteria khusus untuk pasangan dari ketujuh cucunya. Mulai dari bertubuh tinggi dan memiliki paras menawan.
"Jadi sekarang aku bilang, 'Kalau ada yang naksir, enggak usah kelenger dulu ya. Dijejer-jejer aja, lihat dulu supaya tanding, jangan cari yang pendek ya'," kata dia.
"Saya bilang dari sisi ilmu genetika itu merusak banget. Aduh enggak dah. Hayo ketawa loh. Wah iya lho. Pokoknya saya ceplas-ceplos. Loh, iya dong, maunya 180 (cm). Saya ngomongin dong ke cucu saya, yang keren dong, ganteng," ujar Megawati.
Baca Juga: Setelah Yakob Sayuri, Kini Akun Medsos Resmi AFC Unggah Aksi Marselino Ferdinan
Babak Baru Kasus Korupsi LNG, KPK Segera Seret Eks Dirut Pertamina Karen ke Pengadilan
Untuk itu, jika dilihat dari sejumlah kriteria yang sempat dibeberkan oleh Megawati, ada tiga bintang Timnas Indonesia yang masuk menjadi kriteria menantu Megawati.
Pemain bernama lengkap Elkan William Tio Baggott jadi salah satu pemain dengan postur tertinggi di Timnas Indonesia.
Elkan tercatat memiliki tinggi badan 1,94 meter yang tentu memenuhi syarat untuk jadi menantu Megawati.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Gus Yahya Tempuh Jalan Islah, Imam Jazuli: Pengakuan De Facto Otoritas Syuriyah
-
Genangan Surut, Jalan Daan Mogot Sudah Bisa Dilintasi Kendaraan
-
BMKG: Jabodetabek di Puncak Musim Hujan, Waspada Cuaca Ekstrem hingga Mei 2026
-
KPK: Pemeriksaan Gus Alex oleh Auditor BPK Fokus Hitung Kerugian Negara
-
Vonis 6 Bulan untuk Demonstran: Lega Orang Tua, Tapi Ada yang Janggal Soal Kekerasan Polisi!
-
Banjir Jakarta Meluas Kamis Malam: 46 RT dan 13 Ruas Jalan Terendam
-
Gabung PSI, Rusdi Masse Dijuluki 'Jokowinya Sulsel' dan Siap Tempati Posisi Strategis DPP
-
Ray Rangkuti Kritik Standar Etika Pejabat: Jalur Pintas hingga DPR Jadi 'Dewan Perwakilan Partai'
-
Kemensos Dampingi Keluarga Randika yang Viral Disebut Meninggal Kelaparan
-
Tunggu Hal Ini Lengkap, Kaesang Bakal Umumkan Sosok 'Mr J' di Waktu yang Tepat