Suara.com - Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran tegaskan memiliki komitmen paslon nomor 2 itu untuk mendengar dan mengakomodasi harapan serta keinginan petani tembakau di Temanggung, Jawa Tengah.
Paslon nomor 2 juga tetap melindungi tembakau sebagai komoditi unggulan di daerah Temanggung.
Menurut Wakil Ketua TKN Parbowo-Gibran Condro Kirono, Prabowo-Gibran memiliki komitmen untuk tidak melakukan impor saat panen dan menjamin ketersediaan pupuk.
Baca Juga:
- Mengingat Lagi Saat Megawati Kritik Anies Gegara Formula E hingga Sebut Jakarta Amburadul
- Desak Anies di Yogya Tercoreng Gegara Sosok Satu Ini, Najwa Shihab Sampai Ikut Terseret
- Hotman Paris Sebut Gibran Punya Nyali: Ini Sama Saja Seperti Anak Medan
Terpenting tambah Condro Kirono, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka jika terpilih di Pilpres 2024 akan meningkatkan kesejahteraannya dengan mengatasi berbagai persoalan.
"Selain itu, menjamin ketersediaan pupuk dengan harga terjangkau dan akan mengakomodasi dan melindungi tembakau sebagai komoditas unggulan di Jawa Tengah," katanya.
Sementara itu, Ketua Barisan Petani Tembakau Temanggung Andi Sumangkar menginginkan pemimpin Indonesia di masa depan yang peduli dengan masa depan dan kesejahteraan petani Indonesia.
"Oleh karena itu, kami Barisan Petani Tembakau Temanggung dan Serikat Petani Maju berkomitmen untuk mendukung pasangan calon nomor urut 2, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka untuk menjadi Presiden dan Wakil Presiden Indonesia," katanya.
Menurutnya, sosok Prabowo merupakan sosok yang sangat peduli dengan keberadaan dan kesejahteraan petani sejak dulu. Sementara Gibran merupakan sosok pemimpin Surakarta yang sudah teruji.
Baca Juga: Gibran Abai Filosofi Lamun Siro Sekti Ojo Mateni, Pengamat: Kehilangan Ceruk Swing Voters
"Harapannya masyarakat petani tembakau pada umumnya dan Temanggung pada khususnya agar capres dan cawapres dua memperhatikan nasib petani mulai dari hulu hingga hilir sehingga kesejahteraan bisa meningkat dan berkelanjutan," jelasnya.
Andi sangat berharap Prabowo-Gibran nantinya penetapan harga beli tembakau oleh pabrik rokok harus bersifat transparan dan dipublikasi, segala regulasi lebih memihak kepada petani agar sarana produksi pertanian dapat didistribusikan dengan baik dan tepat sasaran.
Berita Terkait
-
Gibran Abai Filosofi Lamun Siro Sekti Ojo Mateni, Pengamat: Kehilangan Ceruk Swing Voters
-
Gibran Ganti Foto Profil Twitter, Begini Respons Savage Warganet
-
Strategi Ampuh Anies: Perubahan Butuh Kerja Keras, Ajak 40 Rumah Pilih AMIN
-
Debat Kelima Pilpres 2024 Kapan Digelar? Ini Jadwal, Tema dan Jam Tayangnya
-
Anies Baswedan: Beberapa Kali Saya Berkunjung ke Ranah Minang, Ungkapan Perubahan Selalu Digaungkan
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
Terkini
-
91 Orang Kembali Dievakuasi dari Zona Merah Kontaminasi Cesium-137 Cikande
-
Pelaku Curanmor Nyamar Jadi Ojol, Diciduk Polisi Pas Lagi Asyik Bercumbu Sama Kekasih
-
Pastikan Transparansi Pemilu di Myanmar, Prabowo Dorong ASEAN Ambil Langkah Berani Ini
-
Harga Serba Naik, Tarif Transjakarta Ikut Naik? Ini Alasan Pemprov DKI!
-
BPJS Watch Soroti Pansel Dewas: Tanpa Aturan Jelas, Jabatan DJSN Banyak yang Incar!
-
PVRI: Soeharto Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional, Tanda Kembalinya Bayang-Bayang Orde Baru?
-
Perkuat Ekosistem Bisnis, BNI dan Anak Usaha Dorong Daya Saing UMKM di wondr JRF Expo
-
Dosen Merapat! Kemenag-LPDP Guyur Dana Riset Rp 2 Miliar, Ini Caranya
-
Lewat Bank Sampah, Warga Kini Terbiasa Daur Ulang Sampah di Sungai Cisadane
-
Tragis! Lexus Ringsek Tertimpa Pohon Tumbang di Pondok Indah, Pengemudi Tewas