Suara.com - Komedian Alfiansyah Komeng atau yang lebih familiar dengan nama Komeng diambang melenggang ke Senayan sebagai anggota DPD RI.
Komeng berpotensi lolos ke senayan sebagai anggota DPD RI lantaran posisinya yang masih memimpin dalam perolehan suara di Pemilu 2024.
Berdasar data yang dibagikan di laman pemilu2024.kpu.go.id pada Kamis (15/2/2024) pukul 06.00 WIB, Komeng menempati posisi teratas dengan perolehan 173,945 suara atau 8,12 persen.
Jumlah tersebut masih mengungguli calon anggota DPD RI lainnya di dapil Jawa Barat.
Bila pasti jadi senator, berapa sih besaran gaji dan tunjangan yang bakal diperoleh anggota DPD RI? Berikut rinciannya:
Untuk gaji dan tunjangan Ketua DPD RI besarannya Rp62.881.900.
Untuk gaji dan tunjangan wakil ketua DPD RI besarannya Rp57.558.850.
Untuk gaji dan tunjangan Ketua Alat Kelengkapan DPD RI besarannya Rp74.528.200.
Untuk gaji dan tunjangan Wakil Ketua Alat Kelengkapan DPD RI besarannya Rp73.084.050.
Baca Juga: Maju Tanpa Partai Sampai Pakai Foto Nyeleneh, Apa Alasan Komeng Yakin Nyaleg Jadi DPD?
Untuk gaji dan tunjangan anggota Alat Kelengkapan DPD RI besarannya Rp71.532.800.
Nah lalu bila dibandingkan dengan profesi yang selama ini digeluti berapa sih honor yang diterima Komeng?
Diketahui Komeng telah malang melintang di dunia hiburan semenjak tahun 90an.
Namanya meroket saat terlibat di program komedi Spontan yang kemudian tagline uhuy begitu melekat padanya.
Selain itu ia juga kerap terlibat di sejumlah sitkom diantaranya ada Putri Duyung di tahun 2000 lalu Kecil-kecil Mikir Jadi Manten di tahun 2017.
Kepiawaiannya mengocok perut membuat nama Komeng masuk jajaran komedian Indonesi dengan honor termahal.
Berita Terkait
-
Perolehan Suara Sementara Komeng Menang Telak, Makin "Uhuy" Menuju Senayan?
-
Keisengan Komeng Kalau Jadi Senator: Undang Orang Kenduri Malah Mancing ke Tempat Adul
-
Menang di Quick Count DPD, Komeng Masuk Senayan Tak Bisa Buat Sejahtera, Tapi Bikin Bahagia Warga
-
Maju Tanpa Partai Sampai Pakai Foto Nyeleneh, Apa Alasan Komeng Yakin Nyaleg Jadi DPD?
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
Terkini
-
Makin Beringas! Debt Collector Rampas Mobil Sopir Taksol usai Antar Jemaah Umrah ke Bandara Soetta
-
Dari Logo Jokowi ke Gerindra: 5 Fakta Manuver Politik 'Tingkat Dewa' Ketum Projo Budi Arie
-
Said Abdullah PDIP Anggap Projo Merapat ke Prabowo Strategi Politik Biasa, Ada 'Boncengan' Gibran?
-
7 Fakta Gubernur Riau Abdul Wahid Kena OTT KPK, Harta Cuma Rp4,8 Miliar
-
Menerka Siasat Budi Arie: Projo 'Buang' Muka Jokowi, Merapat ke Prabowo Demi Nikmat Kekuasaan?
-
Ancaman Banjir di Depan Mata, Begini Kesiapan Pemprov DKI Hadapi Cuaca Ekstrem hingga Februari 2026
-
Budi Arie Pilih Merapat ke Gerindra, Refly Harun: Tak Ada Lawan dan Kawan Abadi, Hanya Kepentingan!
-
Tinjau Tanggul Baswedan yang Ambruk, Pramono Janji Buatkan Baru Dengan Tinggi 40 Meter
-
Tiba di Stasiun Manggarai, Prabowo Jajal KRL Baru dari China dan Tinjau Kereta Khusus Petani
-
Heboh Projo Gabung ke Gerindra, Hensa Curiga Settingan Jokowi Langgengkan 2 Periode Prabowo-Gibran