Suara.com - Pengendara mobil yang menyetir ugal-ugalan saat melintasi salah satu gang yang ada di Jalan Bojongkacor, Kelurahan Cibeunying, Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat viral di media sosial.
Mobil yang dikendarai seorang pemuda tersebut menabrak gerobak penjual yang korbannya nyaris tersambar api akibat percikan yang ditimbulkan. Bahkan pengendara yang hendak kabur, sampai terguling karena ketakutan.
"Viral pengendara mobil ugal-ugalan hingga menabrak gerobak penjual kupat tahu di Bandung," tulis caption video yang dibagikan @memomedsos, Senin (20/5/2024).
Peristiwa tersebut berawal dari CCTV yang merekam mobil terlalu memepet penjual kupat tahu. Tiba-tiba mobil melaju kencang dan menghantam penjual dan gerobaknya.
Baca Juga:
Bergelar Wanita Cantik Indonesia 2024, Aurel Hermansyah Dicibir Perkara Etika
Ruben Dilarikan ke RS, Sarwendah Terpantau Promo Kasur Bareng Betrand Peto
Terlihat kobaran api muncul dari gas elpiji yang ada di gerobak yang nyaris menyambar korban. Beruntung, korban masih selamat namun pengendara justru ingin kabur dan malah terguling.
Warga yang ada di lokasi kejadian langsung mengamankan pengendara dan nyaris diamuk massa. Namun beberapa warga melerai dan langsung menanyakan pengendara dengan kondisi tubuhnya.
"Hei mabuk enggak!" tanya warga ke pengendara.
"Enggak," balas pengendara yang ketakutan.
Peristiwa itu menjadi sorotan menyusul jalan di TKP masih lebar. Pengendara yang harusnya bisa menghindari gerobak, justru menabrak hingga hancur.
Kejadian itu pun tak luput dari kecaman netizen. Pasalnya pengendara yang diduga hendak kabur langsung terguling dengan mobil miliknya.
"Untung kebalik, kalau enggak kebalik bakal tetep kabur mungkin," ujar salah satu netizen.
"Maaf tapi endingnya bikin lega netizen," kata lainnya.
Berita Terkait
-
Daftar Rincian Diskon Tarif Transportasi untuk Libur Akhir Tahun
-
Persib Susah Payah Kalahkan Dewa United, Thom Haye Angkat Topi
-
Kronologi Beckham Putra Dikartu Merah, Sebut Pemain Dewa United 'Tekan' Wasit
-
13 Tahun Pencarian, Peneliti Menangis Tersedu-sedu Menemukan Bunga Rafflesia Mekar di Hutan Sumatra
-
Dewa United Kalah dari Persib Bandung, Jan Olde: Kami Berada dalam Periode Kurang Baik
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
Soal Larangan Rangkap Jabatan, Publik Minta Aturan Serupa Berlaku untuk TNI hingga KPK
-
FPI Gelar Reuni 212 di Monas, Habib Rizieq Shihab Dijadwalkan Hadir
-
Studi INDEF: Netizen Dukung Putusan MK soal Larangan Rangkap Jabatan, Sinyal Publik Sudah Jenuh?
-
FPI Siap Gelar Reuni 212, Sebut Bakal Undang Presiden Prabowo hingga Anies Baswedan
-
Sekjen PDIP Hasto Lari Pagi di Pekanbaru, Tekankan Pentingnya Kesehatan dan Semangati Anak Muda
-
Menag Klaim Kesejahteraan Guru Melesat, Peserta PPG Naik 700 Persen di 2025
-
Menteri PPPA: Cegah Bullying Bukan Tugas Sekolah Saja, Keluarga Harus Turut Bergerak
-
Menteri Dikdasmen Targetkan Permen Antibullying Rampung Akhir 2025, Berlaku di Sekolah Mulai 2026
-
Polisi Tangkap Dua Pengedar Sabu di Bekasi, Simpan Paket 1 Kg dalam Bungkus Teh
-
Mendikdasmen Abdul Muti: Banyak Teman Bikin Anak Lebih Aman di Sekolah