Suara.com - Nana Mirdad adalah salah satu artis yang kerap memamerkan gaya hidup seimbang di media sosialnya.
Istri Andrew White yang kini menetap di Bali ini selalu menunjukkan keharmonisan keluarganya termasuk hewan peliharaannya, Anjing.
Ada 3 anjing yang kerap dipamerkannya di medsos, salah satunya adalah anjing berwarna cokelat bernama Kodi.
Kodi yang sudah dirawat Nana Mirdad sejak kecil ini mati karena sakit tumor dan masalah tulang belakang.
Nana Mirdad pun sempat mengungkapkan duka citanya karena anjing kesayangannya tersebut mati.
Ia juga mengunggah banyak kenangan keluarganya bersama Kodi. Namun kini ia dan keluarga harus rela melepas Kodi.
“Kami mencintaimu, anak laki-laki.. Kami telah menyesal bahwa kami tidak cukup menunjukkannya ketika kami bisa melakukannya. Kami semua akan merindukan kehadiranmu, baumu, wajah konyolmu.. Sampai jumpa. Beristirahatlah dalam damai," ucap Nana dalam satu unggahannya.
Namun, Nana Mirdad tampaknya belum sepenuhnya rela anjingnya pergi. Ia pun mengubur anjing di rumahnya tepatnya di sebelah ruang gym-nya.
Ia membuat kuburan layaknya kuburan manusia yang ditaburi bunga.
Baca Juga: Cara Login ke Facebook Lewat Instagram
“But it’s okay…karena Kodi udah beristirahat selamanya di depan gym.. dekat dengan kasur favoritnya di gym. You never far away,Kodi. Setiap kali mami and daddy gym kamu masih selalu di sini. Cuma kagen aja panggil nama kamu brkali2 setiap selesai exercise supaya bangun, soalnya kamu kalau tidur nggak dengar apa2. “Kodi Bangun,Kodi! Come on. KODIII…!! Tulis Nana Mirdad dalam unggahan Instagram story-nya.
Ia pun mengatakan anjingnay sudah tidur dan tak akan terbangun lagi dan selamanya akan tetap merindukannya. Nana juga memanggil anjingnya itu Nak dan menganggapnya sudah lari-lari dengan teman-temannya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
- Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
Di Hadapan Prabowo, Raja Yordania Kutuk Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Sebut Serangan Mengerikan
-
Usai Disanksi DKPP, Anggota KPU Curhat Soal Beredarnya Gambar AI Lagi Naik Private Jet
-
Dua Resep Kunci Masa Depan Media Lokal dari BMS 2025: Inovasi Bisnis dan Relevansi Konten
-
Soal Penentuan UMP Jakarta 2026, Pemprov DKI Tunggu Pedoman Kemnaker
-
20 Warga Masih Hilang, Pemprov Jateng Fokuskan Pencarian Korban Longsor Cilacap
-
Gagasan Green Democracy Ketua DPD RI Jadi Perhatian Delegasi Negara Asing di COP30 Brasil
-
Mensos Ungkap Alasan Rencana Digitalisasi Bansos: Kurangi Interaksi Manusia Agar Bantuan Tak Disunat
-
Terbongkar! Prostitusi Online WNA Uzbekistan di Jakbar, Pasang Tarif Fantastis Rp15 Juta
-
Rp500 T Subsidi Bansos Meleset, Gus Ipul Akui Hampir Separuh Penerima Bantuan Salah Sasaran
-
Dua Sahabat Satu Mobil Menuju Istana, Hormat Prabowo Bikin Senyum Raja Abdullah II