Suara.com - Dewan Pengurus Pusat Partai Keadilan Sejahtera (PKS) secara resmi menetapkan susunan Dewan Pimpinan Tingkat Wilayah (DPTW) se-Indonesia untuk masa bakti 2025–2030 pada Kamis (24/7/2025) kemarin di Kantor DPTP PKS, Jakarta.
Acara penetapan ini dihadiri langsung oleh Presiden PKS, Almuzammil Yusuf, dan Sekretaris Jenderal PKS, Muhammad Kholid.
Dalam kesempatan tersebut, pengumuman nama-nama yang mengemban amanah di DPTW seluruh Indonesia dibacakan langsung oleh Sekretaris Jenderal Muhammad Kholid.
Presiden PKS Almuzammil Yusuf dalam sambutannya menyampaikan, bahwa penetapan ini merupakan bagian dari proses konsolidasi nasional dalam menyongsong agenda-agenda strategis partai ke depan.
“Suksesnya transisi kepemimpinan sebuah partai menandai sehatnya proses kaderisasi di partai tersebut," kata Almuzammil alam keterangannya.
Menurutnya, penetapan DPTW PKS se Indonesia menjadi langkah penting dalam memperkuat struktur dan soliditas partai di seluruh wilayah Indonesia.
PKS menekankan bahwa struktur DPTW yang baru ini telah melalui proses seleksi yang ketat dan mempertimbangkan aspek integritas, kapasitas kepemimpinan, dan semangat pelayanan.
Melalui struktur ini, PKS berharap dapat meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat di seluruh Indonesia serta memperkuat konsolidasi internal partai dalam menghadapi tantangan bangsa lima tahun ke depan.
Adapun susunan pengurus DPTW di 38 provinsi sebagai berikut:
Baca Juga: PKS Kini Punya Pimpinan Baru, Sohibul Iman Jadi Ketua Majelis Syura, Almuzzamil Yusuf Jadi Presiden
Susunan Pengurus DPTW PKS 2025–2030 per Provinsi
ACEH
Ketua MPW: Bustanul Arifin
Sekretaris MPW: T.Syahrizal
Ketua DPW: Ismunandar
Sekretaris DPW: Kasibun Daulay
Bendahara DPW: Saifunsyah
Ketua Bidang Kaderisasi DPW: Wahyudi
Ketua DSW: Surianto Sudiman
Sekretaris DSW: Afrial Hidayat
SUMATERA UTARA
Ketua MPW: Sigit Pramono Asri
Sekretaris MPW: Misno Adisyah
Ketua DPW: Andi Pranata
Sekretaris DPW: Mustafa
Bendahara DPW: Jamhur Abdullah
Ketua Bidang Kaderisasi DPW: Hamzah Sagimun
Ketua DSW: Dr.H.Hariyanto. Lc.,MA
Sekretaris DSW: Kasman bin Marasakti Lubis Lc., MA
SUMATERA BARAT
Ketua MPW: Mahyeldi
Sekretaris MPW: Gustami Hidayat
Ketua DPW: Ulyadi
Sekretaris DPW: Nosa Ekananda
Bendahara DPW: Muhammad Ridwan
Ketua Bidang Kaderisasi DPW: Zul Adil
Ketua DSW: Irsyad Syafar
Sekretaris DSW: Donis Satria
RIAU
Ketua MPW: Ayat Cahyadi
Sekretaris MPW: Syamsudin B
Ketua DPW: Ahmad Tarmizi
Sekretaris DPW: Sonny Martin
Bendahara DPW: Andrinaldi
Ketua Bidang Kaderisasi DPW: Muallim Bakram
Ketua DSW: Fauzi Hayat
Sekretaris DSW: Darisman Ahmad
KEPULAUAN RIAU
Ketua MPW: Iskandarsyah
Sekretaris MPW: Raden Hari Tjahyono
Ketua DPW: Suryani
Sekretaris DPW: Saifuddin Fauzi
Bendahara DPW: Riza Hendri Yopi
Ketua Bidang Kaderisasi DPW: Hanafi Ekra
Ketua DSW: Irwandi Al Busthomi
Sekretaris DSW: Elvan Sutiasa
Berita Terkait
-
PKS Lanjutkan Perombakan di DPR: Wakil Ketua MKD Aboe Bakar Alhabsyi Digeser Adang Daradjatun
-
Presiden PKS Nilai Pemerintah dan Arab Saudi Perlu Perbaiki Komunikasi soal Haji Furoda
-
PKS Dukung Sejarah Indonesia Ditulis Ulang versi Fadli Zon
-
PKS Resmi Umumkan Jajaran Pimpinan Partai, Aboe Bakar: Karpet Merah untuk Kader Muda
-
PKS Kini Punya Pimpinan Baru, Sohibul Iman Jadi Ketua Majelis Syura, Almuzzamil Yusuf Jadi Presiden
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Komisi II DPR Tetapkan 9 Anggota Ombudsman RI 2026-2031, Hery Susanto Jadi Ketua
-
Ketua Banggar DPR Bela Pencalonan Thomas Djiwandono: Ini Soal Kemampuan, Bukan Nepotisme
-
Jaga Independensi BI, Thomas Djiwandono Tunjukkan Surat Mundur Dari Gerindra
-
Geger! Anggota Komcad TNI Jual Senpi Ilegal SIG Sauer di Bali, Terbongkar Modusnya
-
7 Hal Penting Terkait Dicopotnya Dezi Setiapermana dari Jabatan Kajari Magetan
-
Sampah Sisa Banjir Menumpuk di Kembangan, Wali Kota Jakbar: Proses Angkut ke Bantar Gebang
-
Diperiksa 8 Jam Soal Kasus Korupsi Haji, Eks Stafsus Menag Irit Bicara
-
Resmi! Komisi XI DPR RI Sepakati Keponakan Prabowo Thomas Djiwandono Jadi Deputi Gubernur BI
-
Panglima TNI Minta Maaf atas Insiden Truk TNI Himpit Dua Polisi Hingga Tewas
-
Plot Twist Kasus Suami Lawan Jambret Jadi Tersangka: Sepakat Damai, Bentuknya Masih Abu-abu