News / Nasional
Rabu, 22 Oktober 2025 | 16:19 WIB
Ilustrasi Kereta Cepat Whoosh (Unsplash/usiswantoro)
Baca 10 detik
  • KPK menyatakan secara proaktif mengusut dugaan korupsi proyek Whoosh dan tidak hanya menunggu laporan dari Mahfud MD
  • Mahfud MD mengungkap adanya dugaan penggelembungan anggaran (mark up) biaya per kilometer proyek Whoosh
  • KPK tetap membuka pintu bagi masyarakat, termasuk Mahfud MD, untuk memberikan informasi guna mempercepat proses penyelidikan

Kini, dengan pernyataan terbaru dari Asep Guntur, KPK seolah menjawab keraguan publik dan menegaskan bahwa roda penegakan hukum terkait dugaan korupsi di proyek Whoosh sedang dan akan terus berputar.

Load More