- Kasus dugaan penipuan WO Ayu Puspita melibatkan sekitar 300 korban dengan total kerugian ditaksir mencapai Rp26 miliar.
- Korban bernama Meizia mengungkapkan kejadian ini saat wawancara, di mana pernikahannya batal pada 7 Desember 2025.
- Ayu Puspita dan beberapa pihak telah ditetapkan polisi sebagai tersangka atas dugaan tindak penipuan dan penggelapan.
“Aku tanya, dekorasinya aman kan? Dijawab, gimana dekorasi mau masuk kalau venue aja belum dibayar,” tuturnya, tak kuasa menahan tangis saat mengenang kembali momen menyakitkan itu.
Pihak venue sempat menunjukkan itikad baik dengan mencoba membantu mencarikan vendor rekanan mereka. Namun, karena waktu yang sangat mepet, upaya tersebut sia-sia.
Sementara itu, keluarga besar dari kedua mempelai sudah terlanjur tiba di lokasi, membuat pembatalan total menjadi pilihan yang mustahil.
Dengan segala keterbatasan, keluarga akhirnya memutuskan untuk tetap melangsungkan prosesi akad nikah di salah satu ruangan kecil yang tersedia di lokasi tersebut, jauh dari bayangan pesta pernikahan impian.
Akibat kejadian ini, Meizia mengaku menderita kerugian pribadi lebih dari Rp100 juta.
Kasus ini sendiri terus bergulir di kepolisian menyusul laporan dari para korban. Ayu Puspita bersama beberapa orang lainnya kini telah resmi ditetapkan sebagai tersangka atas dugaan tindak pidana penipuan dan penggelapan.
Berita Terkait
-
Dari Pameran Megah ke Balik Jeruji, Mengapa Puluhan Calon Pengantin Bisa Tertipu WO Ayu Puspita?
-
Digelar Terpisah, Korban Ilegal Akses Mirae Asset Protes Minta OJK Mediasi Ulang
-
Mengenal Skema Ponzi: Dugaan Borok di Balik Bisnis Vendor Ayu Puspita Dinanti
-
Skandal Wedding Organizer Ayu Puspita: Lima Orang Dilaporkan ke Polisi, Korban Rugi Ratusan Juta
-
Ratusan Korban Datangi Rumah Bos WO di Jaktim, Polisi: Situasi Sempat Memanas
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Kasus Korupsi Kuota Haji, KPK Minta Bos Maktour Tetap di Indonesia
-
Diperiksa KPK, Bos Maktour Tegaskan Pembagian Kuota Haji Wewenang Kemenag
-
KPK Endus Peran Kesthuri Jadi Pengepul Uang Travel Haji untuk Pejabat Kemenag
-
Hikmahanto Soroti Risiko Gabung Dewan Perdamaian: Iuran Rp16,9 T hingga Dominasi Trump
-
Pemulihan Listrik Pascabencana di Tiga Provinsi Sumatera Capai 99 Persen
-
Bantah Pertemuan Rahasia dengan Google, Nadiem: Saya Lebih Sering Ketemu Microsoft
-
Untung Rugi RI Masuk Dewan Perdamaian Trump: Bisa 'Jegal' Keputusan Kontroversial?
-
Viral! Trotoar di Koja Dibongkar Paksa, Ternyata Ini yang Diburu Pencuri di Bawah Tanah
-
Kajari Magetan Dicopot, Diperiksa Intensif Kejagung Gegara Dugaan Pelanggaran Integritas!
-
Macet Parah di RE Martadinata, Sebagian Rute Transjakarta 10H Dialihkan via JIS