Suara.com - Menginjakan kaki di Indonesia sejak Juni 2017, Wuling menunjukkan keseriusannya dengan membangun pabrik, di Cikarang, Jawa Barat. Tak hanya itu, merek mobil asal Cina ini pun menggunakan standar General Motors, raksasa otomotif asal Amerika Serikat
"Pabrik ini dari segi sistem menggunakan DNA GM build up process, sama dengan GM dan kita sesuaikan pabrik masing-masing standarnya GM," kata Senior Director Manufacturing Wuling Motors Indonesia, Arif Pramadana di Cikarang, Rabu (9/8/2018).
Pabrik Wuling sendiri berada di kawasan Greenland International Industrial Centre (GIIC), Cikarang, Jawa Barat. Dengan luas 60 hektar, pabrik terdiri dari dua bagian: 30 hektar untuk pabrik manufaktur mobil dan 30 hektar lainnya untuk supplier park.
Untuk mendirikan pabrik, Wuling mengucurkan investasi senilai 700 juta dolar Amerika Serikat dengan kapasitas produksi 120.000 unit mobil per tahun. Sedangkan produk yang dihasilkan saat ini masih terdiri dari 2 model, yakni Confero dan Cortez.
Di negeri asalnya di Cina, Wuling merupakan bagian dari perusahaan patungan SAIC-GM-Wuling Automobile (SGMW). Didirikan pada 2002, perusahaan itu telah menjelma sebagai salah satu raksasa otomotif di Cina dengan total produksi per tahun di atas 2 juta unit.
Pada 2016 lalu SGMW berhasil menjual sekitar 2,13 juta unit mobil di Cina, naik dari 2015 yang hanya berjumah 2,04 juta unit. Selain Wuling, di Cina SGMW juga menjual mobil bermerek Baojun.
Berita Terkait
-
5 Mobil Listrik Terbaik untuk Ibu Rumah Tangga: Desain Mungil, Parkir Gampang, dan Irit
-
7 Mobil Baru Cicilan 2 Jutaan, Solusi Anti Kehujanan Pas untuk Gaji UMR
-
10 Rincian Pajak Wuling Cortez 2026, MPV Mewah Cuma 1 Jutaan Pertahun?
-
5 Mobil Listrik Compact Terlaris 2025: Geely dan Wuling Bersaing Ketat, BYD Nomor 3
-
150 Jutaan Cari Mobil Keluarga? Wuling Siapkan Mobil Baru Murah Tawarkan 7-Seater Irit BBM
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
Terkini
-
Motor Legendaris Suzuki Ini Kembali Jadi Primadona di Tahun 2025
-
Harga Beda Tipis, Mending BYD Atto 1 Baru atau Hyundai Ioniq 2019 Bekas?
-
5 Pilihan Mobil Sedan Toyota Bekas Rp30 Jutaan Masih Layak Pakai
-
Begini Cara Cek Pajak Kendaraan, Awal Tahun Siap-Siap Bayar
-
Diam-Diam Harga Chery J6T Sudah Naik Rp 20 Juta Setelah Insentif Mobil Listrik Berakhir
-
Kenapa Oli Mesin Mobil Mendadak Berwarna Seperti Kopi Susu?
-
Sepeda Listrik Perlu Dicas Setiap Hari? Ini 5 Pilihan yang Baterainya Awet
-
Kabin Nyaman 5 Orang, Bensin Super Irit: Pesona Mobil Bekas Honda Seharga Matic Premium
-
Toyota Urban Cruiser vs BYD Sealion 7 Performance: Harga Mirip, Mana yang Bisa Jalan Lebih Jauh?
-
Cari Motor Bekas ABS di Bawah 10 Juta, Mungkinkah Ditemukan?