Suara.com - Denny Cagur dan Shanty Widihastuti terkenal sebagai pasangan selebritis yang romantis. Hampir setiap ada kesempatan, keduanya pamer kemesraan seperti saat berboncengan naik sepeda motor.
Sudah bukan menjadi rahasia umum, kalau Denny Cagur merupakan seorang kolektor otomotif. Di garasi rumahnya, ada sederet tunggangan keren mulai dari mobil Porsche Cayman, Mini Cooper, Toyota Alphard hingga motor Harley-Davidson CVO.
Belum lama ini, istri Denny Cagur memajang foto kebersamaannya dengan sang suami lewat media sosial. Mereka menggungah momen saat naik motor Harley-Davidson CVO dengan helm unik.
Ya, helm unik yang dimaksud adalah helm tabung gas 3 kg yang sempat ngehits di kalangan pecinta otomotif Indonesia. Denny Cagur memakai helm tabung gas warna hijau, sementara Shanty Widihastuti memilih helm warna pink.
Sebuah caption bikin baper kemudian ditambahkan istri Denny dalam unggahan fotonya.
"Helm ini tidak akan pernah meledak karena semua gas cinta itu sudah kukunci rapat-rapat di hatiku, hanya untuk kamu @dennycagur, dan satu lagi cintaku murni tak bersubsidi," tulis @shantydenny.
Tak berselang lama, foto romantis Denny Cagur dan istri langsung menyedot perhatian. Tak sedikit warganet yang mengomentari helm unik mereka seperti berikut.
"Helm mahal itu mah teh..," tulis @wulanerypratama.
"Helmnya mau dong, beli di mana ya?" tanya @alice_bonita
Baca Juga: Denny Cagur Sewa Gerbong Kereta Eksekutif, Demi Boyong Keluarga ke Malang
Berita Terkait
-
Motor Pengawal Donald Trump Tabrakan, Perhatian Malah Salfok
-
Denny Cagur Sewa Gerbong Kereta Eksekutif, Demi Boyong Keluarga ke Malang
-
Ngebet Tambah Anak, Denny Cagur dan Istri Jalani Program Bayi Tabung
-
Sempat Gagal, Istri Denny Cagur Kembali Jalani Program Kehamilan
-
Kembangkan Bisnis, Denny Cagur Buka Cabang Restoran di Bintaro
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
9 Alternatif Avanza Lebih Empuk Anti Limbung, MPV Paling Worth It Modal 60 Jutaan
-
Biaya Cabut Berkas Mobil dan Cara Mengurusnya
-
Cara Balik Nama Mobil: Panduan Mudah untuk Pemilik Baru Kendaraan Bekas
-
Kapan Waktu Terbaik Beli Mobil Baru? Ini Pilihannya agar Hemat Puluhan Juta
-
Toyota Perpanjang Periode Harga Pre-Book Veloz Hybrid di Rp 299 Juta
-
Gaji Rp5 Juta Bisa Dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Murah dan Tips Biar Cicilan Tak Seret
-
Terpopuler: Wali Kota Selamat usai Ditembak RPG Mobil Bikin Penasaran, Suzuki Terdepak dari Thailand
-
Detik-Detik Wali Kota di Filipina Ditembak RPG, Mobil Rp600 Jutaan Jadi Penyelamat
-
McLaren Endurance Racing Kini Diperkuat Teknologi Pelumas Kelas Dunia
-
Komparasi Dua EV Mungil: Changan Lumin vs Seres E1