Suara.com - Dikenal sebagai selebriti papan atas Hollywood dengan kehidupan serba mewah, ternyata Kim Kardashian peduli sesama. Dibuktikan dengan aksinya yang memperjuangkan akses transportasi bagi mantan narapidana (napi).
Hal itu berkaca dari sikap masyarakat selama ini yang masih memandang rendah bekas narapidana. Selain itu, mantan warga binaan seringkali mendapat akses sempit saat menggunakan fasilitas umum dan jasa transportasi.
Dikutip dari laman Autoevolution, Kim Kardashian yang kini tengah menyelesaikan sekolah advokasi mendatangi Gedung Putih belum lama ini. Di sana ia bertemu dengan Presiden Amerika, Donald Trump untuk memperkenalkan inisiatifnya.
Meski tidak merinci secara jelas, istri dari Kanye West menggandeng Lyft sebagai penyedia jasa transportasi di Amerika Serikat. Keduanya akan memberikan akses transportasi aman dan gratis kepada mantan narapidana.
"Semua orang di komunitas menjadi aman. Semakin banyak kesempatan dan dukungan yang kami miliki, akan membuat mereka nyaman," terang Kim Kardashian dalam kampanye.
Gayung bersambut, inisiatif saudara kandung Kylie Jenner itu mendapat dukungan dari Donald Trump. Lewat pernyataan yang diberikan, orang nomor satu di Amerika itu menambakan pujian khusus.
"Aku yakin dia sangat terkenal," tandas Donald Trump.
Aksi solidaritas yang ditunjukkan Kim Kardashian ini sejatinya bukan proyek satu-satunya. Setelah mendalami ilmu advokasi, wanita 38 tahun tersebut bekerja dengan banyak politisi dan tenaga profesional untuk membahas reformasi penjara.
Baca Juga: Rok yang Dipakai Kim Kardashian Disamakan dengan Bungkus Gorengan
Berita Terkait
-
Transportasi Aceh-Medan Pulih, Mobilitas Warga dan Roda Perekonomian Regional Kembali Bergerak
-
Kado Akhir Tahun, Pemprov DKI Gratiskan Transum Selama Dua Hari
-
Kabar Gembira! Pramono Anung Gratiskan Moda Transportasi Jakarta di Malam Tahun Baru 2026
-
Merger BUMN Berlanjut 2026, Targetnya Karya dan Transportasi
-
Bopak Castello Pamer Foto Bareng Kim Kardashian, Ngaku Lagi Jadi Tukang Tembok
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
26 Merek Mobil Bekas Terbaik 2025 Awet 10 Tahun & Jarang Masuk Bengkel
-
Daihatsu Ceria: City Car Murah nan Irit yang Bikin Gembira, Segini Spesifikasi dan Harganya
-
Yang Perlu Anda Ketahui soal Wuling Darion EV sebelum Beli: Ada Adas?
-
5 MPV Bekas di Bawah Rp90 Juta, Desain Mewah dan Jarang Rewel untuk Keluarga
-
Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
-
Xpeng G7 EREV Debut 2026: Semurah Zenix Lebih Kencang dari Fortuner, Jarak 1.700 KM
-
Bosan ama Hilux? Intip Nissan Navara Bekas: Harga, Spesifikasi, Konsumsi BBM, dan Pajak Tahunan
-
5 Mobil Kecil Bekas Irit BBM untuk Anak Muda: Bodi Mungil dan Gesit di Perkotaan
-
5 Motor Matic Terbaik untuk Orang Gendut, Jok Lebar Suspensi Mantap
-
Uang Rp5 Juta Bisa Beli Honda Supra X Model Apa? Cek Rekomendasi Terbaiknya