Suara.com - Bila menonton film-film zaman old dengan setting Kota New York di Amerika Serikat, taksi berjuluk "Yellow Cab" menjadi salah satu scene ikoniknya. Tak terkecuali bagian interior dengan tampilan kabin yang berbeda dibandingkan kondisi umum. Yaitu adanya teralis pembatas antara jok driver dengan penumpang di belakang.
Kondisi itu, berangkat dari tindak pengamanan terhadap pengemudi taksi akan hal-hal yang tak diinginkan, dari konsumen dengan posisi duduk di belakangnya. Apalagi, New York tercatat sebagai salah satu kota tersibuk di dunia. Disertai catatan kriminal serius.
Kekinian, konsep sekat teralis antara kabin bagian depan dan belakang tak sebatas diterapkan di New York. Ada unggahan potret yang daimbil di China, bahkan dari Tanah Air kita!
Inilah tindakan preventif yang dilakukan seorang perempuan driver ojek online untuk mengatasi hal-hal tak diinginkan. Sebagai salah satu tulang punggung keluarga, niatnya adalah menjemput rezeki. Namun di atas itu, tentu saja unsur keamanan dan keselamatan tak boleh dikesampingkan.
Kemudian, juga ada berita cukup mencengangkan dari Italia. Yaitu putusan Arma de Carabinieri, satuan kepolisian Italia untuk memilih Suzuki Jimny sebagai kendaraan operasional yang cakap diajak ngebut di medan non-aspal.
Padahal, sebagai salah satu negara Eropa yang "dilimpahi" begitu banyak pabrikan supercar, termasuk Lamborghini yang mengembangkan jenis Sport Utitility Vehicle (SUV), tentunya pilihan tersedia begitu banyak. Namun inilah hasilnya, produk Jepang melantai di pentas penegakan hukum di Negeri Pizza.
Berikut adalah tautan selengkapnya dari lima (5) berita paling hits dari kanal otomotif Suara.com. Selamat membaca.
1. Selain Indonesia, Vietnam Juga Akan Produksi Mitsubishi Xpander
Takao Kato, Chief Executive Officer Mitsubishi Motors Corporation, membenarkan rencana Mitsubishi Xpander akan diproduksi di luar Indonesia. Disebutkan bahwa Vietnam akan menjadi negara kedua yang turut mencetak produk kategori Multi-Purpose Vehilce (MPV) jagoan dari perusahaan tiga berlian itu.
Baca Juga: 5 Best Otomotif Pagi: Balap F1 Nol Emisi, Honda Vario Kuras Duit
"Benar, memang akan dilakukan produksi di Mitsubishi Motors Vietnam," ujar Takao Kato membenarkan tentang rencana ini, saat ditemui di Jakarta, baru-baru ini.
2. Cegah Begal, Taksol Wanita di Palembang Ubah Interior Mobilnya Jadi Begini
Profesi driver taksi online (taksol) memang berisiko jadi sasaran tindak kriminal seperti begal. Untuk mengantisipasi hal tersebut, seorang driver taksol wanita di Palembang, Sumatera Selatan pun mengubah interior mobilnya jadi seperti ini.
Warganet bernama @FrankyPaulus86 mengunggah cuplikan video di jejaring Twitter, ketika ia menumpangi taksi online.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
Terkini
-
5 Motor Trail Murah untuk Hobi Off-Road Maupun Tunggangan Harian di Pegunungan
-
5 Mobil Bekas Toyota yang Pajaknya Murah, Mulai Rp 1 Jutaan
-
Daftar Harga Mobil Brio Bekas Semua Tahun, Mulai Rp40 Jutaan
-
Panduan Balik Nama Motor: Jangan Tunda Lagi, Hindari Kendala Pajak Ribet!
-
74 Miliar Total Hartanya, Ini 3 Kendaraan Deputi BI Baru Thomas Djiwandono, Harga Mulai Rp800 Juta
-
Toyota Siap Perkenalkan Tiga Model Elektrifikasi Pekan Depan
-
4 Varian Toyota Alphard 2011 yang Kini Seharga Avanza, Mewah dan Lega Mulai Rp145 Juta
-
5 Mobil Bekas dengan Suspensi Paling Empuk, Nyaman Dikendarai ke Mana Saja
-
2026 Masih Jadi Rebutan? Pesona Yaris Bakpao 2011 yang Dijual Mulai Rp80 Juta
-
9 Alternatif Avanza Lebih Empuk Anti Limbung, MPV Paling Worth It Modal 60 Jutaan