Suara.com - Mantan Menteri Pemuda dan Olah raga, Roy Suryo mendorong pemerintah untuk menghapus iklan terselubung dari brand otomotif MINI dan BMW di balik video Garuda Indonesia Safety edisi Juli 2019. Menurut Roy Suryo, dari total video berdurasi 4 menit 30 detik itu terasa ada hal yang janggal.
"Secara objektif saya mengapresiasi kreativitas untuk menampilkan beberapa destinasi wisata di Indonesia. Namun sangat terasa ada iklan terselubung tentang dua mobil dan satu motor di dalamnya," ujar Roy Suryo, dalam keterangannya.
Lebih lanjut, dijelaskan Roy Suryo, iklan terselubung yang ditampilkan terlihat mulai detik ke 42 hingga menit ke 1, selama lebih 50 detik. Video ini lebih menampilkan mobil Mini Cooper type Clubman yang digunakan sebagai peraga sabuk pengaman, dan terasa agak dipaksakan.
Sesudah itu tampil juga sepeda motor BMW dan mobil Renault Twizy di adegan berikutnya. Dan sebenarnya tidak ada hubungannya sama sekali dengan Flight Safety Demo.
"Belakangan, kita mengetahui semua bahwa di balik iklan terselubung ini ada keterkaitannya dengan salah satu dari 22 penumpang pesawat Airbus A330-900 neo yang "bermasalah" kemarin," tambah Roy Suryo.
Oleh karena itu, Roy Suryo berharap dengan dilakukannya proses bersih-bersih di manajemen Garuda Indonesia, menteri terkait sekaligus bisa mentertibkan video tayangan sebelum terbang tadi.
"Kalau perlu menggantinya, karena ada iklan terselubung seperti yang dimaksud," tutup Roy Suryo.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
5 Mobil Bekas MPV Paling Irit dan Murah di Bawah Rp100 Juta, Bisa Buat Angkut Keluarga Besar
-
5 Mobil Bekas SUV di Bawah Rp70 Juta Paling Banyak Dicari, Dijamin Irit dan Murah Perawatan
-
Destinator Terus Moncer, Penjualan Mobil Mitsubishi Terus Melonjak
-
6 Fakta Mengejutkan Yamaha Aerox-e: Si Sporty Kini Bertenaga Listrik
-
AHM Best Student 2025 Hasilkan Karya Inovatif Bagi Masyarakat Pesisir
-
TIngkah Gus Elham Viral, Tunggangannya Tak Lepas Dari Sorotan
-
Terpopuler: Toyota Ragu Bikin Pabrik Baterai EV, BYD Curi Kursi Puncak Penjualan Mobil
-
Irit, Murah Pula: Intip 5 Mobil Anti Bikin Kantong Kering 2025, Cocok untuk Anak Muda Perkotaan
-
Keputusan Merger Mitsubishi Fuso dan Hino Dinilai Belum akan Berdampak ke Indonesia
-
6 Rekomendasi Motor Bebek Bekas untuk Driver Ojol, Tangguh dan Irit BBM