Suara.com - Banjir yang melanda Ibu Kota Jakarta serta wilayah-wilayah sekitarnya dalam lingkup Jabodetabek membuat banyak mobil kesayangan terjebak air bah. Evakuasi adalah langkah untuk menyelamatkan kendaraan-kendaraan ini.
Hal penting yang perlu diingat adalah tetap tenang dan tidak menstarter atau menyalakan mesin mobil, agar menghindari terjadinya air masuk ke kompartemen mesin atau terjadi hubungan arus pendek (korsleting), demikian tips diberikan para mekanik, juga dikutip dari laman sosial Instagram @mobilngakak.
Bila tunggangan Anda memiliki polis asuransi dengan perluasan jaminan atau lingkup pertanggungjawaban, maka langkah selanjutnya adalah menelpon call centre agar proses evakuasi dengan towing bisa dilakukan. Bagi pemegang polis asuransi tanpa lingkup pertanggungjawaban ini mungkin bisa ditanyakan kembali, mungkin saja layanan tersedia dengan tambahan biaya.
Dari laman sosial @mobilngakak disebutkan bahwa BMW Astra juga memberikan layanan evakuasi dan penanganan untuk produk BMW dan MINI.
Berikut beberapa nomor penting untuk fasilitas mobil derek, termasuk bagi para pemegang polis asuransi mobil dengan klausul perluasan jaminan.
Garda Oto atau Garda Siaga: 1500112
BMW Astra Sunter: 0812-1386-8632
BMW Astra Cilandak: 0812-9172-169
BMW Astra Pluit: 0877-8749-4737
BMW Astra Serpong: 0878-8999-7771
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
5 Mobil Bekas Legendaris Tangguh Rp 50 Jutaan, Cocok Buat Bepergian Jauh
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Kawasaki Ninja yang Gagah dan Sporty
-
Bebas Risau dari BBM Problematik: Tengok Dulu Harga Motor Polytron November 2025
-
Bebas Risau Kelangkaan BBM SPBU Swasta: Intip Harga Mobil Polytron
-
Mobil Keluarga Idaman? Tengok Harga Toyota Fortuner Bekas untuk Persiapan Libur Akhir Tahun
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Nmax dengan Jok Besar dan Empuk
-
Wuling Mitra EV Jalani Uji Coba Bersama TransJakarta, Dorong Transportasi Umum Ramah Lingkungan
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik Sedan Terbaik yang Murah dan Mewah
-
Komunitas Motor Bandung Gelar Riding Unik Bernuansa Horor
-
7 Mobil Bekas Suzuki 50 Jutaan Selain Karimun untuk Keluarga Kecil dan Mahasiswa