Suara.com - Dunia perfilman dan sinetron Tanah Air tengah berduka atas berpulangnya salah satu aktris legendaris, Chandra Ariati Dewi Irawan atau lebih akrab dikenal sebagai Ria Irawan.
Putri bungsu pasangan artis Bambang Irawan dan Ade Irawan ini wafat kemarin setelah berjuang melawan kanker serta tumor. Salah satu kenangan terindahnya adalah dibonceng suami, Mayky Wongkar, naik skuter matik di hari pernikahan mereka.
Lantas soal bencana alam banjir yang melanda Jabodetabek saat tahun baru atau New Year’s Day 1 Januari 2020 serta banjir bandang di Lebak, Banten, kehadiran rantis atau kendaraan taktis turut membantu pemulihan kondisi pasca kejadian.
Ada dua kendaraan khas yang digunakan untuk pengiriman logistik, evakuasi korban bencana, serta pembersihan jalan raya dari lumpur. Yaitu Armoured Water Cannon atau AWC serta Hagglunds.
Berikut adalah lima (5) tautan artikel paling hits dari kanal otomotif Suara.com mulai pagi hingga malam tadi. Selamat membaca.
1. Atasi Banjir Jabodetabek dan Bencana di Lebak, Ini Potret Dua Mobil Perkasa
Beberapa kegiatan penting setelah banjir Jakarta 2020 adalah membereskan fasilitas umum agar bisa dipergunakan kembali. Contohnya ruas jalan raya terdampak air bah yang menyisakan lumpur. Sementara di Lebak, Banten, usai banjir bandang dibutuhkan penanganan pengungsi agar kebutuhan sehari-hari terpenuhi. Ada peran kendaraan otomotif kategori heavy duty untuk tugas aftermath kedua bencana itu.
Dikutip dari kantor berita Antara, Polda Metro Jaya terus mengerahkan personel dari berbagai kesatuan demi meringankan beban masyarakat di berbagai wilayah yang terdampak banjir.
Baca Juga: BBM Pertamina Murah dan Berkualitas? Ini Penilaian Komunitas Otomotif
2. Ria Irawan Tiada, Nostalgia Romantis Naik Skutik ke KUA
Berita duka datang dari pentas seni peran Indonesia. Aktris kenamaan Ria Irawan, atau lengkapnya Chandra Ariati Dewi Irawan, berpulang hari ini, Senin (6/1/2020) karena kanker.
Dikenal sebagai pribadi yang energetic, supel, dan bicara terus terang serta tawa khas, Ria Irawan mulai terjun ke dunia seni peran sejak usia empat tahun. Beberapa film di mana ia berperan serta kehidupan pribadinya, lekat dengan dunia otomotif.
3. Nekat Menembus Banjir, Waspadai Klaim Asuransi
Banjir Jakarta 2020 mulai berangsur membaik, meski demikian, genangan masih terlihat di beberapa ruas dan curah hujan juga tinggi. Disebutkan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) bahwa puncak musim penghujan diperkirakan terjadi pada Februari 2020.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Rekomendasi Mobil Bekas untuk Pensiunan yang Tak Mau Repot Perawatan
-
5 SUV Murah dengan Harga Stabil Mulai 70 Jutaan Januari 2026, Performa Kencang
-
Terpopuler: Manuver Kia setelah Seperempat Abad di Indonesia, Segini Bea Balik Nama Terbaru
-
Kia Indonesia Siapkan Fase Baru demi Memperkuat Eksistensi di Industri Otomotif Nasional
-
Honda Matic Paling Murah Apa? Ini 4 Rekomendasinya
-
Biaya Balik Nama Mobil Bekas 2026 Beserta Syarat yang Harus Disiapkan
-
4 Rekomendasi Motor Listrik Kebal Banjir dan Awet, Cocok untuk Musim Hujan!
-
Pajak Opsen Jadi Tantangan Industri Sepeda Motor Indonesia Tahun 2026
-
Apa Saja Motor Bekas 2 Jutaan yang Bisa Dibeli? Cek 5 Opsinya di Sini!
-
Anak Dapat SIM di 2026? Ini 5 Rekomendasi Motor Bekas Murah Ramah Pemula