3. Honda Vario 150 Bakal Punya Wajah Baru, Kapasitas Mesin Naik Jadi 157 cc?
Meski di tengah pandemi virus corona, Honda tampaknya terus berinovasi. Kabar terbaru, Honda bakal menyegarkan Vario 150.
Seperti dilansir dari Greatbiker, Honda disebut tengah mempersiapkan Vario 150 versi terbaru dengan ubahan yang cukup signifikan.
4. Viral Truk Kontainer Bawa Penumpang di Saat Larangan Mudik, Miris Lihatnya
Larangan mudik selama pandemi virus corona sudah diberlakukan oleh pemerintah. Aturan ini mulai berlaku per Jumat (24/4/2020).
Namun masih saja banyak masyarakat yang ngeyel dengan imbauan pemerintah ini. Mereka tetap saja nekat melakukan mudik di saat pandemi virus corona ini.
Baca Juga: Kejutan: Covid-19 Tak Pengaruhi Penjualan Kia di Triwulan Pertama 2020
5. Dukung Penanganan Covid-19, Nurani Astra Donasikan Ventilator sampai Truk
Berlangsung di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto, Jakarta, Senin (27/4/2020), PT Astra International Tbk., memberikan donasi berupa ventilator untuk membantu para pasien Coronavirus Disease atau Covid-19. Melalui program Nurani Astra, seremoni dilangsungkan di lobby RSPAD Gatot Subroto dan jurnalis berkesempatan meliput secara teleconference.
Boy Kelana Soebroto, Head of Corporate Communications Astra memaparkan bahwa pertemuan media dilakukan secara virtual memgingat kondisi pandemi Covid-19 yang mensyaratkan physical distancing, protokol kesehatan, serta Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
XPeng Siapkan Sedan Listrik P7+ EREV 2026, Jarak Tempuh hingga 1.550 km
-
Menperin Minta Insentif Sektor Otomotif ke Purbaya untuk Cegah PHK
-
Beli Motor Scoopy DP Rp3 Jutaan, Angsurannya Berapa? Ini Simulasinya
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
-
Dari Calya hingga Alphard: Intip Daftar Harga Mobil Toyota 2026 Terbaru Terlengkap
-
4 Mobil Double Cabin yang Gagah, Tangguh, dan Fungsional untuk Penggunaan Harian
-
Mending Brio atau WR-V? Segini Harga Mobil Honda 2026
-
Budget Pas-pasan? Cek 5 Mobil Matic Bekas Ini, Ada Volvo Klasik yang Harganya Cuma 20 Jutaan!
-
Bingung Pilih Suzuki Satria atau GSX-S150? Tengok Dulu Daftar Harga Motor Suzuki 2026