Suara.com - Seekor anjing berjenis golden retriever tengah ramai dibicarakan warganet usai dibuang oleh pengendara mobil.
Kisah yang viral tersebut terungkap melalui unggahan seorang pengguna akun Facebook bernama Noni Samallo (9/6/2020).
Aksi pemobil tersebut kemudian banyak tersebar di lintas media sosial. Dalam unggahan tersebut, anjing ini kabarnya dibuang di daerah Jakarta Selatan.
"Dibuang, diturunin dari mobil berwarna merah di jalan raya, dia kejar mobilnya sampe dia lelah, bingung, kenapa tuannya pergi? Bukannya tadi mau ajak jalan2?" tulis Noni.
"Apa lagi sih yg lebih kejam dari sebuah pengkhianatan? Kejadian di jalanan raya sekitar permata hijau, jaksel. Semoga owner bisa tidur nyenyak malam ini ya," lanjutnya.
Namun tak butuh waktu lama, usai kisah ini tersebar, pihak pelapor yang memergoki insiden ini membeberkan ke Noni bahwa anjing tersebut telah diselamatkan.
"Jadi pas kita minta pelapor utk bawa ke klinik 24 jam dulu, udh kita arahkan, lalu bersamaan ada mobil yg berhenti dan menawarkan bantuan utk rawat anjingnya krn kasian," tulis Noni di kolom komentar kemarin (10/6/2020).
"Dan pelapor ngasih. Tau2 pelapor kabari kita udh dibawa anjingnya. Pas kita tanya siapa, pelapor cuma bilang kyknya baik, perempuan, dan sepertinya cat lovers krn dia liat mobilnya ada pernak pernik utk kucing," lanjutnya.
Dalam potret tersebut, terlihat gestur anjing tersebut yang terlihat lesu usai kelelahan mengejar mobil eks majikannya. Kisah ini pun banyak mengundang rasa iba warganet.
Baca Juga: Selama Pandemi Covid-19, Honda Sudah Servis Gratis 2.226 Mobil Dokter
"Sedih banget onty.. Hancur hati anak ini," ujar Naftalie Widjaja.
"Kasihan banget sih? Udah ada yg adopt?" ujar Lintang Pramudya Wardani.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
Terkini
-
Hype Suzuki Fronx Mulai Surut di 2025, Masih Layak Beli?
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik Kuat Nanjak, Tangguh dengan Harga Mulai 200 Jutaan
-
5 Motor Bekas Matic 150cc untuk Perjalanan Santai, Harga Mulai Rp10 Jutaan
-
Yamaha Targetkan Pangsa Pasar 60 Persen di Wilayah NTT
-
Sensasi Honda PCX Harga Gak Bikin Pusing, Skutik Rp 11 Jutaan Bikin Merek Jepang Pening
-
Alasan Utama Jaecoo J5 EV Siap 'Menghajar' Dominasi BYD untuk Para Pencari Mobil Listrik Pertama
-
Checklist Wajib! Ini 15 Tips Membeli Mobil Bekas Aman untuk Pembeli Pemula
-
Cocok Buat yang Punya Duit Nganggur: Ini Harga Mobil Subaru Terbaru
-
Pesona Mobil Anti Pasaran: Intip Harga Wuling dari EV Mungil hingga SUV Canggih, BinguoEV Berapaan?
-
Terpopuler: Mobil Captain Seat Termurah, Pria Tabrakkan Diri ke Tanah Abang