Suara.com - Kata kei car, mobil listrik, Lucid Motors, Tesla Incorporation, Yamaha NMax, PT Astra Daihatsu Motor, Volkswagen, motor perang, serta skuter matik alias skutik menjadi highlight dari artikel rekomendasi kanal otomotif Suara.com yang dipetik dari tayangan sepanjang akhir pekan.
PT Astra Daihatsu Motor menyatakan bahwa pihaknya tidak berniat memboyong kei car masuk ke Tanah Air. Meski mobil-mobil cute ini bisa dijumpai di beberapa pameran otomotif di Indonesia. Bentuknya yang mungil menjadikannya handy bagi para lansia, dan kini juga digemari anak-anak muda.
Dari sektor mobil listrik, Lucid Motors memproduksi Lucid Air yang disebut bakal mampu memberikan perlawanan terhadap Tesla Model S karya Tesla Incorporation. Rasanya, pertarungan dua Electric Vehicle atau EV ini bakal seru.
Ada pula kabar dari Volkswagen, tentang kesungguhan mereka untuk mengatasi jumlah unit produksi Tesla sebelum 2023. Lagi-lagi, menjanjikan persaingan yang menarik.
Kemudian ke sektor skuter matik atau skutik, produk Yamaha NMax di Jepang ternyata memiliki label harga berbeda jauh dengan yang beredar di Indonesia. Mengapa bisa begitu, ya?
Dan masih di sektor roda dua, ada sepeda motor zaman perang yang digubah menjadi kedai kopi berjalan. Keren ya, namun bagaimana bisa akan mengaspal kencang?
Berikut adalah lima tayangan rekomendasi kanal otomotif Suara.com yang dipetik dari tayangan sepanjang Sabtu - Minggu lalu. Selalu jaga kesehatan, dengan mengenakan masker setiap kali keluar rumah, serta menjaga physical distancing. Selamat membaca.
1. Mobil Listrik Lucid Air Siap Jadi Penantang Tesla Model S
Lucid Motors, perusahaan otomotif yang berbasis di California, Amerika Serikat baru saja meluncurkan sedan listrik Lucid Air yang kabarnya menjadi penantang dari Tesla Model S.
Baca Juga: Daihatsu Belum Punya Niat Menyegarkan Tampilan Gran Max
Melansir Metro, di kabin terlihat tampilan mewah dan penyematan teknologi terkini. Kabin sudah diisi layar 34 inci dengan tampilan 5K untuk mengontrol sistem infotainment.
2. Harga Yamaha NMAX di Jepang Bikin Melongo, Tembus Rp 50 Jutaan
Animo pengguna Yamaha NMAX di Indonesia memang cukup luar biasa. Hal ini tampak dari beberapa pengguna skutik premium Yamaha ini bertebaran di jalanan di Indonesia.
Yamaha NMAX ternyata tidak hanya dipasarkan di Indonesia, tetapi di negara asal, Jepang pun di jual bebas.
Tag
Berita Terkait
-
Pesepeda Luka Kepala Ditabrak Mobil Listrik di Jalan Sudirman
-
5 Mobil Listrik dengan Aura Jeep Rubicon, SUV Gagah ala Off-Road yang Tangguh
-
Jakarta-Semarang Cuma Butuh Ongkos Listrik 70 Ribu: Intip Fakta Menarik Wuling Cloud EV Bekas
-
Dirayu Menperin soal Insentif Mobil Listrik 2026, Ini Jawaban Purbaya
-
Yang Perlu Anda Ketahui soal Wuling Darion EV sebelum Beli: Ada Adas?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Beli Motor Scoopy DP Rp3 Jutaan, Angsurannya Berapa? Ini Simulasinya
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
-
Dari Calya hingga Alphard: Intip Daftar Harga Mobil Toyota 2026 Terbaru Terlengkap
-
4 Mobil Double Cabin yang Gagah, Tangguh, dan Fungsional untuk Penggunaan Harian
-
Mending Brio atau WR-V? Segini Harga Mobil Honda 2026
-
Budget Pas-pasan? Cek 5 Mobil Matic Bekas Ini, Ada Volvo Klasik yang Harganya Cuma 20 Jutaan!
-
Bingung Pilih Suzuki Satria atau GSX-S150? Tengok Dulu Daftar Harga Motor Suzuki 2026
-
5 Rekomendasi Mobil Hatchback Murah, Kuat Nanjak di Jalan Pegunungan Meski Full Penumpang
-
7 Mobil Bekas MPV Harga Rp50 Jutaan untuk Keluarga Besar, Mesin Paling Bandel dan Irit BBM