Suara.com - Sirkuit Istanbul Park, Turki akan menjadi tuan rumah balap jet darat alias Formula One (F1) pada pekan depan (13-15/11/2020) dan sudah dibuka Presiden Turki Recep Erdogan serta Ketua Majelis Agung Nasional Turki Mustafa Sentop. Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo memperolehan undangan dari tempat balap ini, untuk menjajal lintasan sirkuit F1 itu.
"Vural AK adalah teman sekolah sekaligus sahabat dekat Ketua Majelis Agung Turki Mustafa Sentop. Tahun ini, kali pertama Turki kembali menyelenggarakan F1 setelah vakum sejak 2011," jelas Bambang Soesatyo, sebagaimana dikutip dari kantor berita Antara pada Kamis (5/11/2020).
"Saya memenuhi undangan sebagai sahabat lama Vural AK, yang merintis karier dari bawah. Dia pernah bekerja sebagai sopir, wiraniaga, dan staf transfer di dua perusahaan persewaan mobil yang berbeda selama lima tahun, lalu dipromosikan menjadi manajer regional," jelas Bambang Soesatyo.
Kini Vural AK adalah pemilik dari Sirkuit Instanbul Park itu, dan Bamsoet menyampaikan keterangan setelah selesai mencoba lintasan balap itu dengan supercar Ferrari.
"Dia terus bangkit dan berinovasi hingga akhirnya dari seorang sopir, menjadi pemilik sirkuit yang bisa digunakan untuk balapan bergengsi F1. Perjalanan hidup yang inspiratif, patut dicontoh oleh generasi muda dari berbagai negara, termasuk Indonesia," lanjut Bamsoet.
Disebutkannya pula, Vural AK menjiwai bisnis sewa mobil sejak usia 21 tahun, hingga mampu menjalankan bisnisnya sendiri, mencoba mandiri tidak lagi bekerja untuk orang lain. Namun, baru dua tahun usaha berjalan, usahanya bangkrut.
Meskipun begitu, Vural AK tidak putus asa, bahkan saat Turki diterpa krisis pada 2001, usaha Vural AK juga terkena imbasnya. Ia belajar banyak, dari mulai melihat peluang hingga menjawab tantangan.
Dalam acara undangan melaju di sirkuit bersama supercar Ferrari ini, Bamsoet menyebutkan bahwa kondisi pandemi COVID-19 menyebabkan jumlah penonton sirkuit milik Turki itu dibatasi, dari kapasitas 220.000 hanya dialokasikan untuk 100.000 pengunjung.
Selain merasakan sirkuit, Bambang Soesatyo juga menengok berbagai koleksi mobil sport dan antik milik Vural AK. Antara lain Ford Thunderbird V8 (1956) bertenaga 225 daya kuda.
Baca Juga: Best 5 Oto: Parade Mobil James Bond, Ferrari Roma Jadi Ide SUV
Berita Terkait
-
Jarang Hadir Rapat, Bambang Soesatyo Dilaporkan ke MKD DPR RI
-
3 Pahlawan Emas 2023 Kembali Pimpin Misi Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Gelar di SEA Games 2025
-
Imbang Lawan Turki Tak Masalah, Spanyol Tetap Dipastikan Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Spanyol Catat 30 Laga Beruntun Tanpa Kekalahan, Luis de la Fuente Ingatkan Pemain Tak Puas Diri
-
Demi Emas SEA Games 2025, Muhammad Ferarri Antusias Timnas Indonesia U-22 Hadapi Mali
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
4 Mobil Daihatsu Bekas untuk Budget Rp 60 Juta, Ada yang Cuma Rp 30 Jutaan
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Kisaran Rp 50 Juta, Muat Banyak untuk Keluarga Besar
-
6 Rekomendasi Mobil Bekas Rp 50 Jutaan, Pas Banget Buat Keluarga Kecil
-
5 Mobil 3 Baris Harga di Bawah Rp100 Juta, Jadi Andalan Keluarga
-
7 Mobil Bekas Hatchback Under Rp100 juta, Pajak Murah Minim Biaya Perawatan
-
XPeng Siapkan Sedan Listrik P7+ EREV 2026, Jarak Tempuh hingga 1.550 km
-
Menperin Minta Insentif Sektor Otomotif ke Purbaya untuk Cegah PHK
-
Beli Motor Scoopy DP Rp3 Jutaan, Angsurannya Berapa? Ini Simulasinya
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan