Suara.com - Skuter listrik New BMW CE 04 yang diperkenalkan beberapa bulan lalu kini hadir dalam versi kendaraan operasional patroli polisi. Produk ini meluncur bersama BMW F 900 XR di Paris, Prancis. Sekaligus melengkapi beberapa kendaraan BMW versi polisi yang sudah ada sebelumnya. Yaitu BMW R 1250 RT, BMW F 750 GS, serta BMW F 850 GS.
Dikutip dari kantor berita Antara, BMW CE 04 memainkan peran sangat penting. Skuter listrik dinamis dan ramah lingkungan tidak hanya menawarkan konsep yang disesuaikan dengan persyaratan otoritas, namun keahlian operasional di perkotaan.
New BMW CE 04 termasuk versi polisi ini merupakan komponen berwawasan ke depan dari strategi produk ramah lingkungan keberlanjutan dari BMW Group.
Dengan output maksimum 30 kW atau 41 dk, New BMW CE 04 memiliki motor yang bertenaga dan menawarkan prasyarat terbaik untuk pekerjaan polisi di kota dan daerah perkotaan.
Kecepatan maksimal 120 km per jam, cocok digunakan untuk lintasan dalam kota, serta jalan raya pada uumnya.
Ditenagai baterai 60,6 Ah (8,9 kWh), New BMW CE 04 memiliki kapasitas sel baterai yang cukup dan menyediakan jangkauan sekitar 130 km.
Sementara keunggulannya antara lain waktu pengisian daya atau proses recharging singkat, dan teknologi pengisian daya berdasarkan sistem seperti digunakan di mobil, peningkatan stabilitas berkendara berkat kontrol slip melalui ASC (Automatic Stability Control).
Ada tiga mode berkendara bisa dipilih: "ECO", "Rain", dan "Road" untuk penggunaan sehari-hari yang efisien sebagai standar. Lalu "Dinamis" untuk gaya berkendara yang lebih sporty.
Dilengkapi suspensi dan sasis yang stabil secara terarah dengan rangka utama baja tubular unit tunggal, skuter listrik ini memiliki sistem pengereman ABS, layar warna TFT 10,25 inchi dengan navigasi peta terintegrasi, konektivitas ekstensif sebagai fitur standar, serta unit lampu LED yang kuat.
Baca Juga: Penjualan BMW Global Meningkat Berkat Mobil Listrik, Rolls-Royce Spectre Bakal Diandalkan
Fitur lainnya deflektor angin, kompartemen penyimpanan di bagian samping juga depan, desain ergonomis dengan pilihan posisi jok beragam, lampu LED berkedip di depan, suar LED di belakang, sirene, serta saklar tambahan untuk mengontrol komponen sinyal cahaya dan suara.
Berita Terkait
-
Butuh Waktu 8 Bulan, Bagaimana Proses Pengujian BBM Bobibos?
-
Green Jobs Sedang Naik Daun, Tapi Anak Muda Daerah Masih Kesulitan Akses Informasi
-
Rekam Jejak Ikhlas Thamrin, Penemu BBM Bobibos yang Diklaim Ramah Lingkungan
-
ESDM: Meski Sudah Diuji BBM Bobibos Belum Tersertifikasi
-
RI Kedatangan BBM Ramah Lingkungan Baru Bobibos dengan RON 98
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
5 Fakta Aturan Subsidi BBM Terbaru: Pajero Sport dan Fortuner Tak Boleh Beli Solar Murah
-
9 Mobil Honda Terbaik Sepanjang Masa di Indonesia dan Harga Terbarunya
-
5 Motor Matic dengan Tangki Bensin Besar, Cocok untuk Perjalanan Jauh
-
5 Motor Sport Bekas Ala MotoGP Harga Miring untuk Tampil Gaya saat Sunmori
-
5 Mobil Bekas Rp 50 Jutaan untuk Solusi Anti Kehujanan Keluarga Muda, Sudah Dapat Gaya
-
Bocoran Big Skutik Suzuki Pesaing Yamaha NMAX, Punya Fitur Premium yang Bikin Rival Terpental
-
Mazda CX-60 Sport Hadir di GJAW 2025 Tawarkan Fitur Premium Harga Kompetitif
-
4 Mobil SUV Bekas Setara Suzuki Fronx Bugdet Rp70 Jutaan untuk Segala Medan
-
Changan Deepal S07 Resmi Mengaspal di Indonesia, Siap Goyang Dominasi BYD
-
5 Fakta Nissan Livina Bekas: Mesin Setangguh Xpander tapi Seharga Sigra Manual!