Suara.com - Daihatsu mengumumkan akan memperkenalkan Daihatsu Rocky versi hybrid di Tokyo Auto Salon 2022. Sebuah pameran otomotif yang akan berlangsung 14-16 Januari di Makuhari Messe, Jepang.
Spesialis mobil kecil atau kei car ini rencananya akan membawa empat mobil konsep. Salah satunya adalah Daihatsu Rocky e-Smart Hybrid yang siap diluncurkan pada November 2022.
Melansir Carscoops, nantinya e-Smart Hybrid akan ditenagai motor listrik 106 PS/170 Nm yang dipadukan mesin tiga silinder WA-VEX 1.2L Atkinson-cycle yang berfungsi sebagai generator.
Dengan bekal yang dimiliki, mobil mampu menghasilkan tenaga hingga 82 PS pada 5.600 rpm dan torsi 105 Nm dari 3.200 hingga 5.200 rpm.
Daihatsu menyebutkan mobil ini sangat hemat bahan bakar. Di atas kertas, Daihatsu Rocky e-Smart Hybrid memiliki rasio kompresi atau kemampuan menempuh jarak per liter bahan bakar di angka 28 km.
Seperti diketahui, Daihatsu Rocky saat ini juga dipasarkan di Indonesia dalam pilihan mesin 1.000 cc turbo dan mesin 1.200 cc.
Hanya, SUV compact milik Daihatsu ini belum tersedia dalam pilihan hybrid. Melihat rencana perusahaan yang siap memperkenalkan versi hybrid di Jepang, bukan tidak mungkin varian itu nantinya akan dipasarkan di Indonesia.
Menarik untuk ditunggu apakah Daihatsu Rocky versi hybrid juga akan masuk Indonesia tahun depan.
Baca Juga: Libur Nataru, Ini Daftar Lengkap Bengkel Siaga Daihatsu
Berita Terkait
-
Daihatsu Rocky Hybrid Sampai Tangan Konsumen di GJAW 2025
-
Resmi Meluncur Harga Veloz Hybrid Tak Sampai Rp 300 Juta
-
Apakah Ada Mobil Hybrid di Bawah Rp100 Juta? Ini 4 Rekomendasinya
-
Wuling Akui Tak Mudah Pasarkan Kendaraan Elektrifikasi di Indonesia
-
Pasar Mobil Loyo, Penjualan Hybrid Justru Menggila! Siapa Rajanya?
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Suzuki Grand Vitara Terima Sentuhan Baru di GJAW 2025
-
5 Motor Touring Bekas di Bawah Rp20 Juta, Masih Nyaman untuk Jarak Jauh
-
MG Bawa Jajaran Kendaraan Elektrifikasi ke GJAW 2025
-
Lepas L8 Versi Setir Kanan Debut Global di Indonesia, Incar Segmen SUV Premium
-
DFSK Gelora E Ditawarkan dengan Harga Lebih Terjangkau di GJAW 2025
-
Berapa Harga Mobil Bekas Toyota Veloz? Versi Hybrid Resmi Diluncurkan di Indonesia
-
5 Motor Matic Bekas Alternatif Nmax yang Tahan Banting untuk Jalanan Pegunungan
-
5 Rekomendasi Parfum Mobil yang Aman Buat AC dan Aromanya Enak Buat Hidung
-
Wuling New Alvez Tampil Lebih Stylish Berkat Sejumlah Penyegaran
-
5 Rekomendasi Mobil Matic Rp50 Jutaan buat Ibu-Ibu Antar Jemput Anak Sekolah