Suara.com - Anda berencana untuk buka bisnis di akhir tahun 2023? Mungkin inilah saatnya Anda untuk mencari kendaraan operasional untuk angkut barang.
Nah dalam kasus ini, salah satu pilihan paling populer adalah Daihatsu Gran Max Blind Van.
Menurut situs resmi Daihatsu, varian dari Blind Van ini dijual dengan harga mulai dari 170 jutaan untuk varian standar dan 175 jutaan untuk varian AC.
Perlu diketahui bahwa Gran Max Blind Van ini cuma memiliki dua kursi, satu sopir dan satu penumpang.
Berikut adalah spesifikasinya:
- Tipe: K3-DE, DOHC
- Kapasitas Silinder: 1298cc
- Jumlah Silinder: 4 Cylinders, in-line
- Jumlah Katup: 16
- Diameter x Langkah: 72.0x79.7 mm
- Tenaga Maksimum: 88/6000 ps/rpm
- Torsi Maksimum: 115/4400 nm/rpm
- Sistem Bahan Bakar: Electronic Fuel Injection
- Bahan Bakar: Bensin Tanpa Timbal
- Kapasitas Tangki Bahan Bakar: Liter 43
Nah untuk harga seken dari mobil niaga tersebut, menurut sejumlah situs jual beli kendaraan bekas, harga dari Gran Max bekas bisa berkisar di angka 80-85 jutaan untuk kendaraan usia sekitar lima tahunan. Untuk yang lebih tua bisa lebih murah lagi, yakni kisaran 70 jutaan.
Namun berhubung kendaraan niaga biasanya identik dengan perlakuan "semena-mena" oleh pengguna, harap beli dengan bijak dan jangan terlalu tergiur dengan harga murah, ya!
Jika Anda awam tentang kendaraan, pastikan untuk mengajak mekanik, jasa inspeksi atau orang yang paham dengan mobil biar Anda tak tertipu dan malah tak sengaja beli mobil rongsokan dengan harga mahal.
Baca Juga: Sudah Buka Pemesanan, Harga Wuling BinguoEV Dikabarkan Hanya Rp400 Jutaan
Berita Terkait
-
Sudah Buka Pemesanan, Harga Wuling BinguoEV Dikabarkan Hanya Rp400 Jutaan
-
Mitsubishi XForce Hybrid untuk Indonesia? MMKSI: Kami Dengarkan Pelanggan
-
Apa Saja Gejala Aki Tekor pada Mobil? ini 5 Tandanya
-
6 Ciri Mobil Harus Ganti Kampas Rem, Pengendara Wajib Tahu
-
Daftar Harga Toyota Avanza Lengkap per Desember 2023: Ini Spesifikasi Mesinnya
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
5 Mobil Bekas dengan Suspensi Paling Empuk, Nyaman Dikendarai ke Mana Saja
-
2026 Masih Jadi Rebutan? Pesona Yaris Bakpao 2011 yang Dijual Mulai Rp80 Juta
-
9 Alternatif Avanza Lebih Empuk Anti Limbung, MPV Paling Worth It Modal 60 Jutaan
-
Biaya Cabut Berkas Mobil dan Cara Mengurusnya
-
Cara Balik Nama Mobil: Panduan Mudah untuk Pemilik Baru Kendaraan Bekas
-
Kapan Waktu Terbaik Beli Mobil Baru? Ini Pilihannya agar Hemat Puluhan Juta
-
Toyota Perpanjang Periode Harga Pre-Book Veloz Hybrid di Rp 299 Juta
-
Gaji Rp5 Juta Bisa Dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Murah dan Tips Biar Cicilan Tak Seret
-
Terpopuler: Wali Kota Selamat usai Ditembak RPG Mobil Bikin Penasaran, Suzuki Terdepak dari Thailand
-
Detik-Detik Wali Kota di Filipina Ditembak RPG, Mobil Rp600 Jutaan Jadi Penyelamat