Suara.com - AC mobil menjadi salah satu komponen yang vital. Pasalnya, komponen ini berperan dalam kenyamanan berkendara.
Keberadaan AC membuat suhu dalam kabin menjadi lebih sejuk. Namun terkadang, AC bisa membuat tak nyaman pengendara maupun penumpang.
Hal ini diakibatkan lantaran AC mengeluarkan bau tak sedap sehingga penumpang merasa terganggu.
Dilansir dari Daihatsu Indonesia, setidaknya ada 7 penyebab AC mobil bisa mengeluarkan bau tak sedap.
1. Asap Rokok
Asap rokok bisa menimbulkan bau tak sedap pada kabin mobil. Pasalnya, asap rokok yang menguap di dalam kabin mobil berpotensi besar menyebabkan bau yang menempel ke plafon, dasbor, dan karpet mobil.
Asap rokok ini bisa bertahan lama di dalam kabin mobil meskpun sudah dibersihkan.
2. Evaporator bocor
Kebocoran evaporator ini menyebabkan AC akan mengeluarkan bau tak sedap. Biasanya kebocoran ini disebabkan lantaran evaporator kotor karena tersumbat kotoran.
Baca Juga: Daftar 11 Tol Gratis Sepanjang Libur Nataru 2024
3. Filter AC terlalu kotor
Pengendara yang jarang membersihkan filter AC ternyata bisa memicu bau tak sedap pada kabin mobil.
4. Parfum mobil yang digunakan tinggi alkohol
Kadar alkohol yang tinggi pada parfum dapat memicu bau asam yang menyengat. Hal ini tentunya membuat AC pada mobil mengeluarkan bau tak sedap.
5. Ada bangkai hewan di dalam kabin
Beberapa bangkai hewan sering ditemui pada mobil yang jarang dipakai. Biasanya beberapa hewan seperti cicak, tikus, kecoa yang kerap ditemui sudah dalam bentuk bangkai.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Terdaftar di RI, Ini Bocoran Spesifikasi Toyota Hilux BEV: Jarak Tempuh 300 KM, Siap Kerja Keras
-
Pengguna QJMOTOR Deklarasikan QJRiders Jakarta Sebagai Wadah Kolaborasi dan Persaudaraan
-
5 Mobil Matic Tahun Muda Mulai Rp50 Jutaan, Irit dan Praktis untuk Ibu-ibu
-
70 Juta Bisa Dapet Mobil Apa? Cek 5 Rekomendasi Mobil Bekas Irit BBM di Sini
-
Daftar Tarif Pajak Progresif Kendaraan Terbaru, 5 Jenis Ini Bebas Pajak
-
Susul Langkah VinFast, BYD Siapkan Mobil Khusus Armada Taksi Online: Ini 4 Model Andalannya
-
Sepeda Listrik Stareer 5 Lit Andalkan Dua Baterai dengan Jarak Tempuh 130 KM
-
Desain Mirip Vespa Harga di Bawah Rp 35 Juta, Ini Perbedaan Yamaha Filano vs Honda Stylo 160
-
Ingin Beli SUV Mewah, Ini Daftar Harga Mobil Subaru Januari 2026!
-
Rp3 Juta Dapat Motor Bekas Apa? Ini 5 Opsi yang Bermesin Bandel dan Mudah Dirawat