Suara.com - Natalie Holscher memiliki selera mobil yang bukan main. Mobil pacar baru Sule, Santyka Fauziah pun serasa kebanting.
Seperti diketahui, Santyka Fauziah telah dipamerkan Sule pada saat prosesi pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Raharja.
Kemunculan pacar baru Sule pun disorot publik. Tak sedikit dari mereka yang menyorot tentang perbedaan dengan eks kekasih Natalie Holscher, salah satunya dari sisi selera mobil.
Ternyata keduanya memiliki perbedaan selera mobil yang bak bumi dan langit. Berikut perbedaaan selera mobil antara Santyka Fauziah dengan Natalie Holscher.
1. Santyka Fauziah
Santyka Fauziah diduga memiliki sebuah mobil mewah yang kerap digunakan sehari-hari. Hal ini terkuak dalam sebuah unggahan akun Instagram @santykafauziahfans.
Lewat unggahan tersebut, ia membuat konten bersama Sule di depan mobil mewah yang merupakan Toyota Alphard. Mobil ini memang identik dengan kendaraan mewah karena memiliki fitur canggih dan berlimpah.
Beberapa fitur canggih seperti Toyota Safety Sense yang didalamnya meliputi PCS (Pre-Collision System), LDA (Lane Departure Alert), DRRC (Dynamic Radar Cruise Control).
Ada juga fitur AHB (Automatic High Beam), TPMS (Tire Pressure Monitoring System), dan meningkatkan fitur ICS (Intelligent Clearance Sonar).
Baca Juga: Belasan Penumpang Pikap Kompak Pakai Helm, Tapi Tetap Kena Tilang Polisi
Mobil ini ditawarkan dalam dua pilihan mesin yakni berkapasitas 2.500cc, dan 3.500cc untuk varian tertinggi. Untuk harga, Toyota Alphard dibanderol mulai dari Rp 1,4 miliar.
2. Natalie Holscher
Eks istri Sule ini ternyata pernah memamerkan salah satu mobil yang tergolong mewah yakni Ford Mustang Cabrio.
Lewat unggahan akun Youtube pribadinya, ia sempat syok saat di garasi rumahnya terdapat mobil mewah berkelir merah.
Awalnya Nathalie Holscher ingin beli Mazda 2, tetapi yang diantar ke rumah malah Ford Mustang Cabrio.
Nathalie tampak kebingungan, tapi setelah dia mengetahui berbagai keunggulan terbaru yang belum dimiliki mobil sport lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Biaya Cabut Berkas Mobil dan Cara Mengurusnya
-
Cara Balik Nama Mobil: Panduan Mudah untuk Pemilik Baru Kendaraan Bekas
-
Kapan Waktu Terbaik Beli Mobil Baru? Ini Pilihannya agar Hemat Puluhan Juta
-
Toyota Perpanjang Periode Harga Pre-Book Veloz Hybrid di Rp 299 Juta
-
Gaji Rp5 Juta Bisa Dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Murah dan Tips Biar Cicilan Tak Seret
-
Terpopuler: Wali Kota Selamat usai Ditembak RPG Mobil Bikin Penasaran, Suzuki Terdepak dari Thailand
-
Detik-Detik Wali Kota di Filipina Ditembak RPG, Mobil Rp600 Jutaan Jadi Penyelamat
-
McLaren Endurance Racing Kini Diperkuat Teknologi Pelumas Kelas Dunia
-
Komparasi Dua EV Mungil: Changan Lumin vs Seres E1
-
Tak Cuma Estetika, Ini Alasan Orang Lebih Suka Toyota Yaris Bakpao Dibanding Yaris Lele