Suara.com - Sistem pembayaran tol di Indonesia akan segera mengalami revolusi besar-besaran.
Terbaru, pemerintah tengah menyiapkan sistem transaksi tol tanpa berhenti dan tanpa sentuh, yang dikenal dengan Multi Lane Free Flow (MLFF).
Berikut adalah lima fakta menarik yang berhasil dirangkum oleh tim Suara.com tentang MLFF:
1. Tidak Perlu Berhenti
Kendaraan tidak perlu lagi berhenti untuk melakukan transaksi di jalan tol saat sistem MLFF diberlakukan. Ini berarti, kemacetan karena antrean dan polusi udara bisa ditekan.
2. Teknologi Canggih
Penerapan sistem MLFF akan mengandalkan teknologi GNSS atau Global Navigation Satellite System. Ini menunjukkan bahwa sistem transaksi di tol semakin canggih.
3. Transaksi Otomatis
Sistem bayar tol tanpa sentuh tersebut akan dilakukan dengan menggunakan aplikasi pada smartphone pengguna yang telah terkoneksi internet.
Baca Juga: Mobil China Gempur Industri Otomotif Indonesia, Tiga Merek Baru Siap Masuk Tahun Depan
Seusai penghitungan tarif terhubung pada aplikasi, uang dari masing-masing instrumen pembayaran milik tiap pengendara juga akan berkurang otomatis.
4. Mengurangi Kemacetan dan Polusi
MLFF dipercaya bisa mengurai kemacetan akibat antrean di gerbang tol. Polusi udara juga bisa berkurang dengan adanya sistem bayar tol tanpa berhenti ini.
5. Penegakan Hukum Lebih Ketat
Saat diterapkan secara penuh nanti, kendaraan yang tidak terdaftar dan tidak memiliki saldo tidak bisa masuk ke tol dan siap-siap kena denda.
Selain itu, sistem MLFF juga akan terintegrasi dengan kendaraan-kendaraan pemantau yang akan memonitor kendaraan yang lewat.
Berita Terkait
-
Mobil China Gempur Industri Otomotif Indonesia, Tiga Merek Baru Siap Masuk Tahun Depan
-
Huawei Berambisi Mengalahkan Xiaomi, Janjikan Mobil Listrik yang Lebih Mewah dari Rolls-Royce
-
Sekarang Elegan Dulu Suka Ugal-ugalan: Begini Kontroversialnya Syahrini dan Mobil Lamborghininya Sedekade Silam
-
Penuhi TKDN 44 Persen, Mobil Listrik Neta V-II Resmi Dirakit di Indonesia
-
Baterai Mobil Listrik Ternyata Alami Penurunan Setelah Pemakaian Tiga Tahun
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
ACC Luncurkan Mobile Branch Berbasis Hilux Rangga Tingkatkan Pembiayaan di Tahun 2026
-
60 Juta Emang Dapet? Intip Harga Avanza Bekas Tahun ke Tahun Lengkap dengan Taksiran Pajak
-
Keluarga Baru Pilih Ayla atau Rocky? Simak Dulu Harga Mobil Daihatsu November 2025
-
Oli Motor Apa yang Cocok untuk Honda Scoopy? Ini Rekomendasinya
-
Capek Merasa Risau dengan Mutu BBM? Intip Dulu Daftar Harga Mobil BYD November 2025
-
Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp 100 Juta yang Bikin Anti Minder
-
Apa Bedanya SUV vs MPV? Ini 5 Rekomendasi Mobil 3 Baris untuk Keluarga Harga Rp100 Jutaan
-
BAIC Tambah Jaringan Dealer Nasional dengan Peresmian Dealer ke-15 di Jakarta Barat
-
Bingung Beli Pelumas Mesin? Ini 10 Rekomendasi Oli Motor untuk Honda Vario 160
-
3 Rekomendasi Mobil Keluarga Rp100 Jutaan yang Irit dan Aman Pakai BBM Oktan Rendah