Suara.com - BMW dikabarkan tengah mengembangkan mobil listrik bertransmisi manual agar tetap menarik di mata konsumen.
Langkah ini dilakukan pabrikan mobil asal jerman tersebut untuk menarik minat konsumen yang lebih senang menggunakan mobil BMW bermesin pembakaran internal (ICE) dengan transmisi manual dengan raungan suara mesin.
Untuk itu, BMW berupaya memberikan sensasi yang sama saat mengendarai mobil konvensional.
Disampaikan Chief Executive BMW M Frank Van Meel, BMW ingin membuat mobil listrik bertenaga buas tapi memiliki harga yang terjangkau.
"Anda perlu mendapat umpan balik (di dalam mobil). Jika Anda berada di trek, Anda tidak punya waktu untuk melihat speedometer atau takometer Anda. Jadi, yang ingin Anda miliki adalah cara untuk mengetahui perlengkapan apa yang Anda gunakan, cara untuk merasakan putarannya," kata Van Meel, dikutip dari Carscoops, Kamis (27/6/2024).
Van Meel menuturkan perlu adanya solusi agar mobil listrik bisa memberikan sensasi mobil pembakaran bagi pengemudi. Salah satunya adalah dengan menghadirkan transmisi manual pada mobil listrik.
Selain transmisi manual, BMW disebut juga tengah berupaya untuk mengembangkan suara pada mobil listrik. Sama seperti penggunaan transmisi, suara pada mobil listrik juga menjadi salah ssatu upaya agar sensasi berekendara pada mobil pembakaran tetap dapat dirasakan pada mobil listrik.
Berita Terkait
-
Insentif Mobil Hybrid Dinilai Ganggu Eksosistem Mobil Listrik, Faktanya...
-
Xiaomi SU7: Laku 20 Ribu Unit, Gaji Buruhnya Tembus 20 Juta Rupiah
-
Seberapa Hemat Mobil Listrik Wuling Air ev Digunakan untuk Harian
-
Terbongkar! Penampakan Perdana SUV Listrik Xiaomi MX11 Saat Uji Coba
-
BMW Siasati Suara Mesin Pada Mobil Listrik Performa Tinggi Demi Dilirik Konsumen
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
5 Mobil Bekas Legendaris Tangguh Rp 50 Jutaan, Cocok Buat Bepergian Jauh
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Kawasaki Ninja yang Gagah dan Sporty
-
Bebas Risau dari BBM Problematik: Tengok Dulu Harga Motor Polytron November 2025
-
Bebas Risau Kelangkaan BBM SPBU Swasta: Intip Harga Mobil Polytron
-
Mobil Keluarga Idaman? Tengok Harga Toyota Fortuner Bekas untuk Persiapan Libur Akhir Tahun
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Nmax dengan Jok Besar dan Empuk
-
Wuling Mitra EV Jalani Uji Coba Bersama TransJakarta, Dorong Transportasi Umum Ramah Lingkungan
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik Sedan Terbaik yang Murah dan Mewah
-
Komunitas Motor Bandung Gelar Riding Unik Bernuansa Horor
-
7 Mobil Bekas Suzuki 50 Jutaan Selain Karimun untuk Keluarga Kecil dan Mahasiswa