Suara.com - Pecinta motor klasik dpasti menangis mendengar kabar ini. Sejumlah motor tua 'dipaksa' pensiun dini alias dimusnahkan oleh pemerintah.
Namun bukan di Indonesia, melainkan di Tiongkok. Dilansir dari 2banh.vn, pemerintah Tiongkok mewajibkan pemusnahan motor tua. Aturan ini tentu saja menjadi pukulan telak bagi para penggemar motor klasik, yang melihat motor tua bukan sekadar kendaraan, melainkan juga sebuah karya seni dan warisan sejarah.
Alasan di balik kebijakan ini adalah upaya pemerintah Tiongkok untuk mengurangi polusi udara dan mengatasi masalah pemanasan global.
Motor-motor tua dianggap sebagai salah satu sumber utama emisi gas buang yang berbahaya. Selain itu, komponen-komponen pada motor tua seringkali sudah tidak optimal, sehingga berpotensi menimbulkan masalah keselamatan.
Motor yang wajib dimusnahkan berdasarkan aturan baru ini adalah motor yang berusia lebih dari 13 tahun atau memiliki jarak tempuh lebih dari 120.000 kilometer. Tidak hanya itu, motor yang gagal uji emisi sebanyak tiga kali juga akan terkena kebijakan ini, terlepas dari usianya.
Kebijakan ini tentu saja memicu kontroversi di kalangan penggemar motor klasik. Banyak yang merasa kehilangan harta karun mereka, sementara yang lain khawatir akan masa depan motor-motor tua yang masih layak digunakan.
Di Indonesia, kebijakan serupa juga mulai digaungkan, terutama di DKI Jakarta. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berencana membatasi usia kendaraan maksimal 10 tahun pada tahun 2025. Meskipun belum seketat aturan di Tiongkok, kebijakan ini tetap menjadi perhatian bagi para penggemar motor klasik di Indonesia.
Berita Terkait
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
- 5 Promo Asus ROG Xbox Ally yang Tidak Boleh Dilewatkan Para Gamer
Pilihan
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
Terkini
-
Naksir Access 125? Intip Dulu Harga Motor Suzuki Oktober 2025
-
Apa Saja Mobil Deddy Corbuzier? Ini Isi Garasinya
-
Apa Itu Bio Etanol? Bahan Bakar yang Diklaim Bisa Bikin Pertalite Naik Kasta Jadi Pertamax
-
Penjualan BYD Merosot untuk Pertama Kali di Tengah Gempuran Perang Harga
-
Nissan Terindikasi Siapkan Penantang Honda HR-V dan Toyota Corolla Cross
-
Jajaran Produk Modifikasi Daihatsu Siap Mejeng di IMX 2025
-
7 Fakta Impor BBM: Pertamina Terlanjur Borong Minyak, Swasta Ogah Ambil
-
7 Rekomendasi Motor Listrik Harga 5 Jutaan Bulan Oktober 2025
-
Pebalap Binaan Astra Honda Siap Melesat Amankan Home Race IATC Mandalika
-
Klarifikasi Pemotor yang Hadang Laju Bus di Turunan: Bukan Niat Arogan, tapi Urai Kemacetan