Suara.com - Segmen SUV 7 seater di Indonesia cukup panas di mana segmen ini diisi oleh para pabrikan Jepang, seperti Mitsubishi, Toyota, Daihatsu, Honda bahkan juga Suzuki.
Mitsubishi sendiri di Indonesia sudah punya senjata di segmen tersebut, yakni Xpander Cross. Namun, media luar negeri seperti Carscoops dan juga Autobuzz Malaysia ramai mengangkat rumor tentang kehadiran mobil baru di segmen tersebut.
Mobil ini akan meluncur di ajang Philippine International Motor Show 2024 dengan desain sesuai pasar Asia Tenggara.
Mobil ini akan menjadi versi produksi masal dari mobil konsep yang disebut "DST Concept". Spekulasi pun beredar, ada yang menduga mobil ini akan menjadi Outlander Sport reborn, setidaknya berkaca dari desain grill yang berbeda dengan Xpander Cross terkini, menurut Carscoops.
Namun, media Malaysia, Autobuzz, mengeluarkan spekulasi di mana mobil ini akan seperti XForce yang dipanjangkan untuk mengangkut penumpang ekstra.
Mobil ini akan mengusung basis yang sama dengan Xpander dan juga Xforce, dengan mesin 1.5 liter inline-four sebaris yang mampu menghasilkan 105 hp dan torsi 141 Nm.
Mungkinkah mobil ini adalah kendaraan jenis baru? Atau cuma Xpander Cross facelift belaka? Menarik untuk ditunggu.
Jangan lupa ikuti akun Instagram @suaraoto untuk mendapatkan informasi terkini seputar dunia otomotif!
Baca Juga: BYD Indonesia Buka Suara Terkait Recall Ribuan Unit Dolphin dan Atto 3
Berita Terkait
-
BYD Indonesia Buka Suara Terkait Recall Ribuan Unit Dolphin dan Atto 3
-
Diimpor dari Indonesia, Toyota Raize Malah Lebih Murah di Chili, Selisih Sampai 50 Jutaan
-
Kejanggalan Mobil Milik Anggota DPR Termuda Annisa Mahesa, Data LHKPN Tak Sesuai dengan Faktanya?
-
BYD Dolphin dan Atto 3 Kena Recall Karena Potensi Kebakaran
-
Mitsubishi akan Luncurkan SUV Baru di Filipina: Pajero Versi 1500cc, Muat 7 Penumpang?
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Berakhirnya Insentif Mobil Listrik Dorong Pabrikan Segera Lakukan Produksi Dalam Negeri
-
Kapan Waktunya Ganti Karet Wiper? Ini Pertanda Waktunya Cari Baru
-
Motor Legendaris Suzuki Ini Kembali Jadi Primadona di Tahun 2025
-
Harga Beda Tipis, Mending BYD Atto 1 Baru atau Hyundai Ioniq 2019 Bekas?
-
5 Pilihan Mobil Sedan Toyota Bekas Rp30 Jutaan Masih Layak Pakai
-
Begini Cara Cek Pajak Kendaraan, Awal Tahun Siap-Siap Bayar
-
Diam-Diam Harga Chery J6T Sudah Naik Rp 20 Juta Setelah Insentif Mobil Listrik Berakhir
-
Kenapa Oli Mesin Mobil Mendadak Berwarna Seperti Kopi Susu?
-
Sepeda Listrik Perlu Dicas Setiap Hari? Ini 5 Pilihan yang Baterainya Awet
-
Kabin Nyaman 5 Orang, Bensin Super Irit: Pesona Mobil Bekas Honda Seharga Matic Premium