Otomotif / Autoseleb
Rabu, 13 November 2024 | 13:00 WIB
Anggota DPR terpilih masa bakti 2024-2029 dari PDI Perjuangan Denny Wahyudi atau Denny Cagur saat tiba di Gedung Nusantara untuk mengikuti pelantikan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (1/10/2024). [Suara.com/Alfian Winanto]

Tak pelak harga Vespa Darling Denny Cagur memiliki banderol setara Toyota Fortuner bekas. Sekadar informasi, harga Toyota Fortuner bekas generasi pertama tahun 2005 di pasar mobil bekas berkisar di angka Rp 150-170 jutaan.

Harga dari Vespa Darling Denny Cagur ini senilai Rp 164 juta. Jik Denny menjual motor ini, apakah kalian tertarik meminangnya?

Load More