Suara.com - Toyota menjadi salah satu produsen mobil yang paling banyak mengeluarkan model hybrid di Indonesia.
Tercatat Toyota memiliki tujuh model hybrid yang saat ini dipasarkan di Tanah Air, mulai dari MPV (multy purpose vehicle), SUV (sport utility vehicle), hatchback, dan sedan.
Sistem Hybrid Toyota
Toyota Hybrid System (THS) merupakan pengendali hybrid engine Toyota. THS menggunakan teknologi penghematan konsumsi bensin yang secara halus dan tanpa jeda berpindah antara penggerak motor bakar dan motor listrik, serta menggabungkan performa keduanya saat dibutuhkan. THS meningkatkan sinergi keduanya dalam memperoleh efisiensi dan performa terbaik.
Di jalan, motor bakar dalam posisi off ketika mobil berhenti seperti di lampu merah, asalkan kapasitas baterai hybrid masih memadai. Pada kondisi stop and go, sistem canggih ini memberikan peluang kepada motor listrik untuk bekerja lebih banyak agar menghemat bensin dan menekan emisi. HEV dipastikan sangat efektif untuk mobilitas perkotaan yang ramah lingkungan.
Begitu membutuhkan akselerasi lebih kuat atau kapasitas baterai hybrid berada di titik pengisian, motor bakar akan bekerja. Motor bakar dan motor listrik bahu-membahu menyalurkan tenaga sehemat mungkin tapi tetap optimal ketika mobil membutuhkan tenaga penuh, seperti akselerasi kuat atau menghadapi jalan menanjak.
Saat cruising di jalan tol, kedua motor penggerak kembali berkolaborasi menggerakkan roda. Tenaga dari motor listrik yang dianggap berlebih akan disalurkan untuk mengisi baterai. Fitur Energy Regenerative Brake System berfungsi untuk mengubah tenaga kinetik saat pengereman menjadi energi listrik untuk mengisi daya baterai lewat motor listrik.
EV Mode membuat pengemudi dapat merasakan pengalaman unik khas BEV (Battery Electric Vehicle) yang berlimpah torsi, senyap, dan zero emission. THS mengurangi peran motor bakar dan menambah kontribusi motor listrik semaksimal mungkin dalam berbagai skenario berkendara, sehingga konsumsi bensin dan emisi karbon dapat ditekan lebih rendah.
Berikut ini adalah daftar harga terbaru mobil hybrid Toyota yang dikutip dari laman resmi Toyota Astra Motor (TAM), Selasa (8 April 2025).
Baca Juga: Usai Lebaran, Kendaraan Harga Miring Bertebaran: Ini Mobil Bekas di Bawah 50 Jutaan April 2025
Harga per April 2025 adalah sebagai berikut:
• All New Kijang Innova Zenix HEV G Hybrid Type: Rp 467.700.000
• All New Kijang Innova Zenix HEV V Hybrid Type: Rp 528.800.000
• All New Kijang Innova Zenix HEV V Hybrid Modellista Type: Rp 538.700.000
• All New Kijang Innova Zenix HEV Q Hybrid Type : Rp 615.400.000
• All New Kijang Innova Zenix HEV Q Hybrid Modellista Type: Rp 617.000.000
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Suzuki Fronx Sekelas Apa? Ini 5 Mobil Pesaingnya di Pasaran Lengkap dengan Harga
-
7 Mobil Matic 4 Seater untuk Keluarga Kecil Mulai 50 Jutaan, Irit dan Mudah Dirawat
-
Mulai Masuk Musim Hujan: 5 Rekomendasi Cat Tembok Tahan Rembesan Air
-
4 Alternatif Honda Brio di Bawah 50 Juta, Nyaman dan Mudah Perawatan
-
7 Rekomendasi Mobil Keluarga Ternyaman dengan Kabin Luas, Harga Rp70 Jutaan
-
5 Motor Listrik Beratap Terbaik Anti Hujan: Harga di Bawah Rp50 Juta, Nyaman selama Perjalanan
-
Isuzu Festival 2025 Manjakan Pelanggan dengan Paket Ekstra Purna Jual
-
Chery Rayakan Penyerahan 1.000 Unit TIGGO Cross CSH Hybrid Bersama Konsumen
-
Sebanyak 1000 Unit Chery Tiggo Cross CSH Hybrid Diserahkan ke Konsumen
-
5 Jas Hujan Anti Rembes Rp100 Ribuan: Cocok untuk Pekerja dan Anak Muda