Suara.com - Mobil sport dengan menawarkan gaya, kelas serta kehebatan teknis makin digandrungi banyak orang, terutama kalangan atas. Sebut saja Nissan Fairlady.
Bagi sebagian orang, memiliki mobil sport sekelas Nissan Fairlady lebih dari sekedar alat transportasi, melainkan menandakan keberhasilan finansial, dedikasi, dan kerja keras.
Dengan memiliki mobil sport sebagai salah satu cara utama sebagian orang untuk menunjukan status sosialnya, hal ini erat kaitannya dengan harga mobil sport yang dijual dengan harga yang fantastis.
Sejak hadir di GIIAS 2024 yang lalu, pesona Nissan Fairlady Z 2023 cukup menyita perhatian publik berkat desainnya yang ikonik dengan sentuhan modern.
Namun, dibalik pesonanya, banyak hal yang sering ditanyakan oleh konsumen terkait harga, sehingga memungkinkan calon pembeli mempersiapkan uang sesuai budget yang dimilki.
Besaran pajak tahunan yang harus dibayarkan, seberapa banyak konsumsi BBM yang diperlukan untuk perjalanan dan kota dan luar kota, karena keiritan berhubungan dengan biaya operasional.
Yang terakhir adalah seberapa besar tenaga mobil sport dan seperti apa spesifikasi mesin yang disematkan agar nantinya dapat memahami performa dan mengendarai dengan aman dan efisien.
Harga Mobil Nissan Fairlady 2023
Nissan terus mengembangkan teknologi dan inovasi merancang mobil sesuai dengan tren pasar. Nissan merupakan brand mobil legendaris yang sudah ada pada tahun 1969.
Baca Juga: 150 Jutaan Cari Mobil Keluarga? Wuling Siapkan Mobil Baru Murah Tawarkan 7-Seater Irit BBM
Mobil sport yang pertama adalah Datsun 240Z sekaligus sebagai simbol kendaraan sport berperforma tinggi dengan desain ikonik dan didukung teknologi yang canggih.
Nissan Z terus berkembang dengan berbagai varian hingga saat ini. fairlady merupakan tipe teranyar dan cukup memukai penggemar mobil sport berkat performa dan tampilannya yang ikonik dan modern.
Harga mobil Nissan Z 3.0 Sport Coupe dibanderol sekitar Rp2,5 miliar, sementara Nissan Z 3.0 NISMO Coupe dibanderol sekitar Rp3.1 miliar, untuk tipe Nissan 3.0 Sport Coupe – Fairlady dibamderol sekitar Rp2,1 milliar. Harga dapat berubah-ubah tergantung lokasi pembelian.
Biaya Pajak Nissan Fairlady 2023
Setiap pemilik kendaraan wajib membayar pajak. Dengan mengetahui berapa taksiran biaya pajak tahunan akan terhindar dari sanksi hukum dan hal lainnya yang bisa menganggu kenyamanan Anda berkendara di kemudian hari.
Untuk Nissan Fairlady, karena mobil ini termasuk mobil CBU atau impor utuh maka dikategorikan sebagai mobil mewah sehingga biaya pajak tahunan jauh lebih mahal dari mobil umum.
Berita Terkait
-
150 Jutaan Cari Mobil Keluarga? Wuling Siapkan Mobil Baru Murah Tawarkan 7-Seater Irit BBM
-
Mutasi Keluar Kendaraan 2026 Bayar Apa Saja? Siapkan Duit Segini
-
Daihatsu Ayla vs Toyota Agya Mending Mana? Si Kembar yang Beda Tipis Harga, Perawatan dan Pajaknya
-
5 Mobil Suzuki Bekas Paling Irit BBM dan Jarang Rewel untuk Pekerja Budget Mepet
-
4 Pilihan Mobil Semewah Toyota Voxy Harga di Bawah Yamaha XMAX, Nyaman dan Anti Hujan Pas Buat Mudik
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
150 Jutaan Cari Mobil Keluarga? Wuling Siapkan Mobil Baru Murah Tawarkan 7-Seater Irit BBM
-
5 Mobil Suzuki Bekas Paling Irit BBM dan Jarang Rewel untuk Pekerja Budget Mepet
-
Mutasi Keluar Kendaraan 2026 Bayar Apa Saja? Siapkan Duit Segini
-
4 Pilihan Mobil Semewah Toyota Voxy Harga di Bawah Yamaha XMAX, Nyaman dan Anti Hujan Pas Buat Mudik
-
4 Motor Listrik yang Aman Buat Ibu-Ibu, Cocok untuk Antar Jemput Anak dan Belanja
-
Daihatsu Ayla vs Toyota Agya Mending Mana? Si Kembar yang Beda Tipis Harga, Perawatan dan Pajaknya
-
5 Kota Macet Terparah di Indonesia 2025, Jakarta Tak Lagi Nomor Pertama
-
Boros Bensin bak Donatur SPBU: 5 Mobil Murah Memikat tapi Nggak Cocok untuk Kaum Income Pas-pasan
-
Parkiran Rumah Sempit? Solusinya 2 Mobil Pintu Geser Ini: Harga Bekas Stabil, Biaya Pelihara Kecil
-
Bea Balik Nama Kendaraan Gratis, tapi Siapin Duit untuk Bayar Tagihan Berikut