Suara.com - Jangan menganggap susah menemukan kejujuran di Jakarta. Apa yang dialami Hendra Purnama pada Senin (28/12/2015 mungkin bisa menjadi contoh.
Hendra Purnama naik taksi Express dari Bank DKI cabang Balai kota Jakarta Pusat ke arah tujuan Taman Menteng Jakarta Pusat, sekaitar pukul 18.00 waktu Indonesia barat. Ia membawa dua tas dan satu kantung plastik yang berisikan uang ratusan juta rupiah dan meletakkan dua tas dan kantung plastik tersebut di jok depan.
Namun sata turun dari taksi, Hendra lupa membawa kantung plastik yang diletakkan di jok depan. Ia baru ingat beberapa lama kemudian dan langsung menghubungi pihak Express Group terkait barang miliknya yang tertinggal.
Tidak lama berselang, Express Group yang memberitahu pelanggan bahwa kantung plastik miliknya telah disimpan baik-baik oleh sopir taksi Express dan telah dikembalikan kepada pihak operasional di Pool Express Ciganjur dengan utuh, tanpa adanya kekurangan.
Hendra pun memberikan apresiasi kepada pihak taksi Express yang telah mengembalikan kantung plastik miliknya yang berisi uang senilai kurang lebih Rp194 juta.
“Saya ingin berterima kasih kepada semua karyawan Taksi Express yang telah membantu saya, terutama sopir taksi yang telah melakukan sikap jujurnya dengan mengembalikan barang saya yang tertinggal dengan utuh, tanpa adanya kekurangan. Terima kasih atas pelayanan yang baik dari Express Group.” testimoni Hendra setelah mendapatkan kembali tas miliknya.
Andi Hermawan, Head of Corporate Communications mengharapkan kejadian ini akan menciptakan rasa nyaman bagi para pengguna taksi, terutama taksi Express.
Berita Terkait
-
Kabar Buruk Warga Bodetabek! Subsidi Transportasi Gratis Jakarta Cuma Buat KTP DKI
-
Biar Warga Naik Angkutan Umum, Pramono Minta Kepala Daerah Penyangga Siapkan Park and Ride
-
Blok M Bangkit Lagi! Gubernur DKI Janjikan Sistem Parkir Satu Pintu, Minta Warga Naik Transum
-
Delman di Tengah Asap Kota: Romantisme yang Menyembunyikan Penderitaan
-
Integrasikan Transum di Dukuh Atas, Pramono Targetkan Jakarta Punya 'Cincin Donat' Tahun 2026
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
Terkini
-
Mengenal Inovasi dan Manfaat Lelang bagi Perekonomian Nasional
-
Rakhano Rilis "Sempat Tak Sempat", Lagu Galau yang Bikin Susah Move On
-
Paramount Land Gelar Pesta Rakyat 'Sinergi dalam Satu Harmoni'
-
Edukasi dan Promosi Kelestarian Hutan, FSC Forest Week di Indonesia Resmi Diluncurkan
-
Pastry Chef Audrey Tampi Gelar Demo Masak Eksklusif di Jakarta
-
Custom Desain Cincin Pernikahan Jadi Tren, Buat Cinta Makin Jadi Lebih Bermakna
-
Meriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 dengan Tingkatkan Nasionalisme dan Eratkan Kebersamaan antar Karyawan
-
Rayakan HUT RI, Pergikuliner Festival Ruang Rasa Hadirkan Ragam Kuliner Indonesia di Central Park
-
Rayakan Hari Kemerdekaan Bersama Lebih dari 6000 Siswa dengan Berbagi Es Krim Gratis di Seluruh Indonesia
-
Terinspirasi HUT RI di IKN, The House of Arwuda Luncurkan Parfum Independence