Suara.com - Ramadan adalah bulan suci yang dinantikan setiap tahun oleh umat muslim di seluruh dunia. Sejumlah artis diketahui menyambut bulan penuh berkah ini dengan status yang baru, yakni seorang istri.
Jika biasanya sendirian, para artis ini sekarang menjalankan puasa di bulan Ramadan bersama pasangan.
Tentunya ada yang berbeda, terutama di waktu sahur dan berbuka. Mereka akan menjalani momen tersebut dengan suami.
Bahkan ada juga beberapa artis yang merasakan puasa Ramadan kali ini sebagai seorang ibu.
Lantas siapa saja artis yang menjalankan puasa selama bulan Ramadan sebagai seorang istri untuk pertama kalinya? Berikut ulasannya.
Jadi salah satu pasangan muda paling hits di Indonesia, Azizah Salsha menjalani puasa Ramadan kali ini sebagai istri pesepak bola Pratama Arhan.
2. Bella Bonita
Resmi dinikahi Denny Caknan pada 7 Juli 2023, Bella Bonita tak hanya menjalani bulan Ramadan tahun ini sebagai istri, melainkan juga ibu yang baru melahirkan.
3. Enzy Storia
Menyandang status sebagai istri sejak Mei 2023, Enzy Storia menjalani ibadah puasa bersama sang suami, Molen Kasetra di Amerika Serikat.
4. Adiba Khanza
Putri sulung Ummi Pipik dan almarhum Ustaz Jefri Al Buchori, Adiba Khanza sedang menikmati perannya sebagai istri Egy Maulana Vikri di bulan Ramadan tahun ini.
5. Hanggini Purinda Retto
Aktris Hanggini Purinda Retto, yang resmi dipersunting Lutfi Aulia pada Desember 2023 lalu, juga menjalani bulan puasa kali ini bersama pasangan.
Berita Terkait
-
Bella Bonita Tinggalkan Anak Demi Temani Denny Caknan, Takut Suami Manggung Bareng Happy Asmara Lagi?
-
Harta Ayah Sentuh Rp28 M, Azizah Salsha Pakai Gaun Rp14 Juta Nonton Konser Taylor Swift
-
Happy Asmara dan Denny Caknan Diyakini Bakal Sepanggung di Ultah ANTV
-
Ogah Kalah dari Denny Caknan, Happy Asmara Ternyata Sudah Punya Calon Suami
-
11 Gaya Artis Nonton Konser Taylor Swift di Singapura, Penampilan Azizah Salsha yang Simpel Langsung Jadi Sorotan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Tahun 2026, Lengkap Niat, dan Amalan Sunah
-
Amalan Bulan Rajab Menurut Ustaz Adi Hidayat, Evaluasi Total Kualitas Hidup
-
Awal Rajab NU dan Muhammadiyah 2025, Ini Tiga Amalan yang Bisa Dijalankan
-
Hukum Mewarnai Rambut dalam Islam, Apakah Boleh Menurut Ulama dan Fiqih?
-
KH Abdul Muid Ahmad, Ulama Rendah Hati dari Ponpes Al Muayyad Wafat Hari Ini
-
Bacaan Surat Yasin Lengkap 83 Ayat, Latin, Terjemahan, dan Keutamaan Jantung Al-Qur'an
-
Tata Cara dan Niat Sholat Gerhana Bulan 7 September 2025 untuk Imam dan Makmum
-
Contoh Khutbah Jumat Tentang Maulid Nabi 2025 Versi Panjang dan Singkat
-
5 Contoh Kultum Maulid Nabi Muhammad SAW 2025 Berbagai Tema
-
Puasa Maulid Nabi Namanya Apa? Hukum Puasa di Hari Kelahiran Rasulullah