Suara.com - Kompetisi Formula One (F1) memasuki jeda paruh musim usai Grand Prix (GP) Hongaria pekan lalu (29/07/2018). Setelah menjalani 12 seri balap yang melelahkan, kini para driver pelaga mendapatkan waktu luang untuk menikmati hari-hari tanpa berjibaku dengan kemudi rumit berisikan lebih dari 35 tombol "ajaib".
Meski mengantongi bayaran selangit, para pebalap F1 juga manusia biasa, yang membutuhkan waktu jeda atau senggang sebelum kembali kepada aktivitas menghibur para penggemar balap jet darat dalam laga penuh adrenalin.
Buat sesaat, mereka tak perlu mengenakan race-suit tahan api, membaca stopwatch serta berlatih kebugaran karena dituntut memiliki stamina prima. Helm digantung buat sementara dan para driver bisa bersenang-senang.
Mereka siap bercengkerama lebih lama dengan orang-orang yang dikasihi, sampai menyantap hidangan kesukaan yang mungkin kurang menyehatkan, mulai segala macam es krim (karena saat ini adalah musim panas di Belahan Bumi Utara) sampai daging kambing dan domba. Meneguk wine serta tidur larut malam.
Ke mana para driver F1 2018 membelanjakan waktu liburnya? Percaya tidak percaya, Bali masih menjadi destinasi liburan andalan buat sebagian dari mereka.
Ini dia, ke mana tujuh driver F1 2018 menghabiskan waktu libur musim panas serta paruh musim balap tahun sekarang.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
Terkini
-
Jakarta Bersiap untuk Capital Market Run 2025, 3.500 Pelari akan Turun ke Jalan
-
Terungkap Alasan Anthony Ginting Absen di Korea Masters 2025
-
Anthony Ginting Absen, Inilah Daftar Wakil Indonesia di Korea Masters 2025
-
Bagian Penting Tim, Pelita Jaya Jakarta Perpanjang Kontrak Vincent Kosasih
-
Rombak Besar-besaran, Tangerang Hawks Basketball Lepas Habib Titoaji
-
Tumbang di Final Hylo Open 2025, Putri KW Ambil Pelajaran dari Mia Blichfeldt
-
Kalah di Final Hylo Open 2025, Sabar Karyaman: Lagi-lagi Harus Jadi Runner-up
-
Selamat! Jonatan Christie Berhasil Juarai Hylo Open 2025
-
Indonesia Para Badminton International 2025: Pasukan Merah Putih Pertahankan Tradisi Juara Umum
-
Pertarungan Menuju Kejayaan: One Pride MMA 88 Hadirkan Duel Indonesia vs Dunia