Suara.com - Petinju terbaik Indonesia, Daud Yordan akan kembali berlatih di Negeri Matador, Spanyol, dalam rangka persiapan menghadapi Jorge Linares.
Rencananya pemegang sabuk tinju kelas ringan Inter-Continental versi badan tinju WBO itu akan bertolak dari Tanah Air pada awal November mendatang.
Baca Juga: Ducati Dominasi FP1 MotoGP Austria, 'Asapi' Marquez dan Rossi
Daud Yordan akan berlatih kurang lebih tiga bulan di Spanyol, untuk bersiap menghadapi Linares yang rencananya duel ini akan berlangsung pada awal November.
Selama di Negeri Matador nanti, petinju berjuluk "Cino" itu akan kembali dilatih mantan juara dunia kelas berat ringan WBA, Gabriel Campillo.
Meski persiapannya terbilang cukup singkat, Daud tetap yakin hal itu cukup untuk membuatnya bisa mengalahkan Linares.
"Awal September berangkat ke Spanyol. Walau cuma kurang lebih tiga bulan latihannya, saya rasa itu sangat cukup untuk persiapan melawan Linares," tutur Daud Yordan saat ditemui di kawasan Pancoran, Jakarta, Kamis (10/8/2018).
"Di sana saya akan berlatih semuanya. Mulai dari fisik, teknik dan strategi bagaimana mengalahkan Linares. Karena Linares gaya tarungnya beda dengan lawan saya sebelumnya, (Pavel) Malikov," tambahnya.
Baca Juga: Ini Alasan 'Gemuknya' Kontingen Indonesia di Asian Games 2018
Dalam pertarungan melawan Malikov di Yekaterinburg, Rusia, 22 April 2018 lalu, Daud Yordan sukses mengkanvaskan petinju tuan rumah tersebut di ronde kedelapan.
Berita Terkait
-
Babak Baru Cedera Lamine Yamal: Masalah di Selangkangan, Barcelona Dituding Salah Prosedur
-
94 Juta Turis, 126 Miliar Euro: Spanyol Buktikan Pariwisata Bisa Jadi Mesin Transformasi Ekonomi
-
Menderita Hernia, Lamine Yamal Berpotensi Absen di Piala Dunia 2026
-
Barcelona Menang 4-2, Hansi Flick Senang Bisa Bungkam Suara-suara Sumbang
-
Jadwal Liga Spanyol Pekan Ini, 8-10 November 2025
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Hasil Kumamoto Masters 2025: Ubed Evaluasi Fisik dan Mental Usai Terhenti di Babak Pertama
-
Adelia Chantika Aulia, Perenang Berusia 14 Tahun Siap Debut di SEA Games 2025
-
Pebulu Tangkis 19 Tahun Ungkap Strategi Kalahkan Unggulan Keenam di Kumamoto Masters 2025
-
Kumamoto Masters 2025: Tunjukkan Mental Baja, Dhinda yang Baru 19 Tahun Sikat Unggulan Keenam
-
Francesco Bagnaia Akui Kesulitan Maksimalkan Potensi Motor Ducati
-
Francesco Bagnaia Krisis Performa, Ducati: Kami Sudah Lakukan Segalanya
-
Hangtuah Jakarta Resmi Kembali Datangkan Menantu Michael Jordan
-
Kumamoto Masters 2025: Siti Fadia Antisipasi Permainan Reli Yuki/Mayu di Babak 16 Besar
-
Biasanya Putih, Apriyani Rahayu Soroti Pencahayaan Kuning di Kumamoto Masters 2025
-
Kumamoto Masters 2025: Menang Meyakinkan, Apriyani/Fadia Melaju Mulus ke Babak 16 Besar