Suara.com - Indonesia telah membuka perolehan satu medali emas di Asian Para Games 2018. Berikut adalah posisi Indonesia dan klasemen sementara perolehan medali Asian Para Games 2018.
Indonesia meraih medali emas pertamanya pada hari kedua Asian Para Games 2018, Minggu (7/10/2018) kemarin, diraih dari cabang bulutangkis oleh Tim bulutangkis nomor beregu putra
Tim yang diisi Fredy Setiawan (tunggal), Hafiz Briliansyah Prawira Negara / Hary Susanto (ganda), serta Dheva Anrimusthi (tunggal) berhasil menang 2-1 atas Malaysia pada laga di Istora Senayan, Jakarta.
Sementara cabang angkat besi menyumbangkan medali perak setelah Lifter Ni Nengah Widiasih mencatatkan angkatan terbaik 97 kg. Medali emas diraih atlet China, Zhe Chi, yang mencatatkan angkatan 100 kg.
Dari cabang renang, Indonesia menambah satu medali perunggu lewat Indriani Syuci di nomor 200 meter gaya bebas S14 putri. Ia mencatatkan waktu dua menit 20,80 detik dan finis di belakang dua atlet Jepang Kitano Amisa dan Inoue Mami.
Dengan perolahan satu medali emas, satu perak dan satu medali perunggu, Indonesia menempati posisi keenam. Sementara China saat memimpin klasemen perolehan medali Asian Para Games 2018 dengan 10 emas, lima perak, dan tiga perunggu.
Berikut Perolehan Medali dan Klasemen Asian Para Games 2018, Senin (8/10/2018) pukul 08.00 WIB :
Berita Terkait
-
Patrick Kluivert Dipecat, Timnas Indonesia Resmi Tanpa Pelatih
-
Breaking News! PSSI Pecat Patrick Kluivert dan Jajarannya
-
Tampil di Piala Dunia U-17 2025, Nova Arianto Tetap Andalkan Formasi Peninggalan Shin Tae-yong
-
Patrick Kluivert Banjir Kritikan usai Gagal ke Timnas Indonesia, Mauro Zijlstra: Saya Mengerti
-
Satu Direktur Bank Woori Finance Indonesia Tiba-tiba Mundur
Terpopuler
- Selamat Datang Elkan Baggott, Belum Kering Tangis Timnas Indonesia
- Pondok Pesantren Lirboyo Disorot Usai Kasus Trans 7, Ini Deretan Tokoh Jebolannya
- Apa Acara Trans7 yang Diduga Lecehkan Pesantren Lirboyo? Berujung Tagar Boikot di Medsos
- 3 Alasan Presiden Como Mirwan Suwarso Pantas Jadi Ketum PSSI yang Baru
- 5 Sepatu Nineten Terbaik untuk Lari, Harga Terjangkau Mulai Rp300 Ribu
Pilihan
-
4 Fakta Radiasi Cs-137 PT PMT Cikande: Pemilik Diduga WNA Kabur ke Luar Negeri?
-
Harga Emas Melonjak! Antam Tembus Level Rp 2.622.000 di Pegadaian, UBS Ikut Naik
-
Purbaya Mau Turunkan Tarif PPN, Tapi Dengan Syarat Ini
-
Isu HRD Ramai-ramai Blacklist Lulusan SMAN 1 Cimarga Imbas Kasus Viral Siswa Merokok
-
Sah! Garuda Indonesia Tunjuk eks Petinggi Singapore Airlines jadi Direktur Keuangan
Terkini
-
Dilantik di Hadapan Gubernur, Percasi Jakarta Bidik Juara Umum di Kejurnas 2025
-
PON Bela Diri 2025: Jakarta Dominasi Judo, Jatim Berjaya di Gulat, Jabar Kuasai Taekwondo
-
Alasan Bima Perkasa dan Bali United Absen di IBL 2026 Terungkap
-
IBL Hapus Aturan Salary Cap Rp10 Miliar, Fokus ke Gaji Pemain Asing
-
Honda: Ducati Beruntung Punya Marc Marquez
-
Jadi Anak Baru di MotoGP, Toprak Razgatlioglu Tegaskan WSBK Juga Kompetitif
-
Susunan Pembalap MotoGP 2026: Dominasi Ducati, Stabilitas KTM, Gebrakan Yamaha!
-
CAS Tolak Banding Federasi Senam Israel Terkait Kejuaraan Dunia di Jakarta
-
Sejarah Baru, Kickboxer Asal Sumut Raih Emas WAKO Uzbekistan Kickboxing World Cup 2025
-
WJC 2025: Mulky/Salma Melaju ke Babak Ketiga usai Kalahkan Wakil Norwegia