Hamilton finis di peringkat sembilan dengan Mercedes W10 sementara Ricciardo di peringkat 11.
Satu-satunya tim yang melewatkan hari yang cerah di trek Catalunya adalah Williams, yang akan juga melewatkan hari kedua tes karena pengembangan mobil mereka belum selesai.
Hasil akhir hari pertama tes pramusim di Sirkuit Barcelona-Catalunya, Senin (18/2/2019))
1. Sebastian Vettel (GER) Scuderia Ferrari Mission Winnow SF90 - 1m18.161, 169 lap
2. Carlos Sainz Jr. (ESP) McLaren F1 Team MCL34 - 1m18.558, 119 lap
3. Romain Grosjean (FRA) Rich Energy Haas F1 Team VF-19 - 1m19.159, 65 lap
4. Max Verstappen (NED) Aston Martin Red Bull Racing Honda RB15 - 1m19.426, 128 lap
5. Kimi Raikkonen (FIN) Alfa Romeo Racing C38 - 1m19.462, 114 lap
6. Daniil Kvyat (RUS) Red Bull Toro Rosso Honda STR14 - 1m19.464, 77 lap
7. Sergio Perez (MEX) SportPesa Racing Point F1 Team RP19 - 1m19.944, 30 lap
8. Valtteri Bottas (FIN) Mercedes AMG Petronas Motorsport W10 - 1m20.127, 69 lap*
9. Lewis Hamilton (GBR) Mercedes AMG Petronas Motorsport W10 - 1m20.135 81 lap**
10. Nico Hulkenberg (GER) Renault F1 Team R.S.19 - 1m20.980, 65 lap*
11. Daniel Ricciardo (AUS) Renault F1 Team R.S.19 - 1m20.983, 44 lap**
Keterangan:
*Turun hanya di sesi pagi
**Turun hanya di sesi siang
Rekor Sirkuit Catalunya:
Lap tercepat: Lewis Hamilton Mercedes 1m16.173 (kualifikasi GP Spanyol)
Lap tercepat balapan: Daniel Ricciardo Red Bull 1m18.441 (2018)
(Antara)
Berita Terkait
-
Max Verstappen Kejutkan Paddock, Finis Podium Meski Start dari Pit Lane
-
Jadwal F1 GP Brasil 2025: Potensi Duel Panas Norris, Piastri dan Max Verstappen
-
McLaren Menggila di Kualifikasi: Norris Start Terdepan di F1 GP Meksiko 2025
-
Hasil Lengkap F1 GP Amerika Serikat 2025: Max Verstappen Finis Pertama, Unggul 7,959 Detik
-
Belum Sempat Nonton? Film F1 Kini Bisa Ditonton Streaming Mulai 12 Desember
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
PERBASI Resmi Lantik 9 DPD, Budisatrio Tekankan Pentingnya Kompetisi Berjenjang
-
Ditikung Chou Tien Chen di Australian Open, Alwi Farhan Target Bangkit di SEA Games 2025
-
Ana/Trias Melesat ke Semifinal Australian Open 2025, Ganda Jepang Dibuat Tak Berkutik
-
Rachel/Febi Jinakkan Apri/Fadia, Amankan Tiket Semifinal Australian Open 2025
-
Rivan Nurmulki Ungkap Niat Pensiun dari Timnas Voli Indonesia usai SEA Games 2025
-
Kirim 6 Atlet MMA Terbaik, Pertacami Bidik Dua Emas di SEA Games 2025
-
Susunan Pebalap Moto2 musim 2026: Ada Rider dari Magetan Mario Aji
-
Resmi! Daftar 22 Atlet Renang Indonesia yang Akan Berjuang di SEA Games 2025
-
Rekap Hasil Australia Open 2025: 9 Wakil Indonesia Berhasil Melaju ke Perempat Final
-
Hasil Tenis ITF M15: Rifqi Fitriadi Melaju ke Perempat Final ITF M15 Kuala Lumpur