Suara.com - Legenda bulutangkis Indonesia, Icuk Sugiarto, meminta posisi Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) di Kabinet Joko Widodo (Jokowi) - Ma'ruf Amin diisi orang-orang yang kompeten dan punya kapabilitas di bidangnya.
Menurut Icuk, Kemenpora selaku lembaga pemerintah harus segera berbenah.
Untuk mendukung cita-cita Presiden Jokowi, Kemenpora disebutnya tak boleh lagi terjerat kasus-kasus hukum.
"Untuk membantu visi misi Pak Jokowi tentang 'Mencetak Manusia Indonesia yang Ynggul", Kementrian ini harus berubah jadi Kementrian yang strategis. Agar program-program yang ada itu semuanya dibenahi," ujar Icuk Sugiarto saat dihubungi Suara.com, Kamis (17/10/2019).
"Makannya, tak boleh lagi untuk jadi pejabat itu harus mengeluarkan sejumlah uang. Sehingga yang terjadi, orang-orang yang punya kapabilitas, punya potensi, tak bisa menjabat hanya karena tak punya uang," Icuk menambahkan.
Seperti diketahui, Hanif Dhakiri yang menjabat Menakertrans juga ditunjuk menjadi Pelaksana Tugas (Plt) Menpora oleh Presiden Jokowi.
Penunjukan itu menyusul kasus yang menjerat Imam Nahrawi, yang saat itu menjabat Menpora.
Imam mengundurkan diri dari jabatan Menpora sehari setelah ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK perihal kasus suap Kemenpora kepada KONI, Rabu (18/9/2019).
Baca Juga: Rayakan Pesta Ultah Teman! Mayweather Beri Tip Rp 4,3 Juta pada Tiap Koki
Berita Terkait
-
Berita Olahraga Pilihan: Patrick Day Meninggal Empat Hari Usai Dipukul KO
-
PBSI Harap Menpora di Kabinet Jokowi Jilid II Utamakan Cabor Berprestasi
-
Sri Mulyani Jadi Kandidat Menko Perekonomian, Ini Profilnya
-
Legenda Bulutangkis Minta Kasus Penusukan Ketum PBSI Wiranto Diusut
-
Legenda Bulutangkis Kecewa Kasus Indisipliner Atlet Pelatnas PBSI
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Atletik Indonesia: Zohri dan Odekta Awali Musim di Kejuaraan Asia Indoor 2026
-
Pelatih Beberkan Alasan Jafar/Felisha Tidak Tampil di Thailand Masters 2026
-
Anthony Ginting Absen di Thailand Masters 2026, Pelatih Beberkan Alasannya
-
Jadwal Thailand Masters 2026: 9 Wakil Indonesia Tampil di Hari Pertama, Ada Lanny/Apriyani
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026 Seri Gresik: Mulai 29 Januari, 9 Laga Panas di GOR Tri Dharma
-
Ginting dan Jafar/Felisha Absen di Thailand Masters 2026, Indonesia Tetap Turunkan Kekuatan Penuh
-
Apparel Timnas Indonesia Lebarkan Sayap Gandeng VR46 Tiga Tahun
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
Tiga Kunci Keberhasilan Para Judo Indonesia Sikat Semua Emas di ASEAN Para Games 2025
-
ASEAN Para Games 2025: Rebut Tujuh Emas, Jendi Pangabean Buktikan Konsistensi dan Dukungan Keluarga