Suara.com - Wacana duel ulang antara Manny Pacquiao melawan Floyd Mayweather Jr terancam batal terealisasi. Penyebabnya lantaran konflik Amerika Serikat dan Iran yang kini tengah memanas.
Dilaporkan sebelumnya, pejabat dan investor dari Timur Tengah berencana menggelar duel Manny Pacquiao vs Floyd Mayweather di Arab Saudi.
Namun, konflik AS-Iran yang kian memanas membuat wacana itu ragu direalisasikan mengingat tak ada jaminan keamanan bila duel itu digelar di kawasan Timur Tengah.
Berita mengenai terancam batalnya wacana pertarungan Pacquiao dan Mayweather di Arab Saudi akibat konflik AS-Iran satu diantara lima berita olahraga pilihan di kanal sport Suara.com pada, Kamis (8/1/2020).
Lainnya terkait hasil wakil RI di babak kedua Malaysia Masters 2020, dan TVRI yang akan menayangkan turnamen bulutangkis bergengsi Thomas Cup, Uber Cup, dan BWF Series.
Mau tahu lebih lengkap mengenai berita olahraga apa saja yang paling banyak dibaca kemarin? Simak dalam ulasan Top 5 Olahraga berikut ini:
1. Konflik AS-Iran Ancam Realisasi Wacana Duel Ulang Pacquiao vs Mayweather?
Impian pencinta tinju melihat terealisasinya duel ulang Manny Pacquiao melawan Floyd Mayweather Jr terancam harus dikubur dalam-dalam.
Penyebabnya lantaran konflik antara Amerika Serikat dan Iran yang kini tengah memanas.
Baca Juga: Top 5 Olahraga: Jadwal Peluncuran Tim MotoGP dan Hasil Malaysia Masters
2. Kabar Gembira, TVRI akan Siarkan Thomas Cup, Uber Cup, dan BWF Series
Kabar bahagia hadir untuk pecinta bulu tangkis Indonesia. Televisi Republik Indonesia (TVRI) bakal menyiarkan pertandingan bulu tangkis, mulai dari Thomas Cup, Uber Cup, hingga BWF Series.
Kabar membahagiaan tersebut diumumkan oleh Director of Program and News Affair TVRI, Apni Jaya Putra, melalui Twitter pribadinya pada Kamis (9/1/2019) siang WIB.
3. Gunakan Logo Baru, Pacific Berharap Tuah Caesar Sang Kaisar Romawi
Tag
Berita Terkait
-
Olimpiade 2020: Bulutangkis dan Angkat Besi (Masih) Jadi Tulang Punggung RI
-
Malaysia Masters: Menang Straight Game, Hendra / Ahsan Tetap Merendah
-
Malaysia Masters 2020: Ruselli Takluk, Tunggal Putri Indonesia Habis
-
Kelly Purwanto Ingin Tagar #NoKellyNoParty Tetap Menggema di IBL 2020
-
Kemenpora Beri Surat Peringatan ke-2 dan Berita Olahraga Pilihan Lainnya
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Hasil Kumamoto Masters 2025: Ubed Evaluasi Fisik dan Mental Usai Terhenti di Babak Pertama
-
Adelia Chantika Aulia, Perenang Berusia 14 Tahun Siap Debut di SEA Games 2025
-
Pebulu Tangkis 19 Tahun Ungkap Strategi Kalahkan Unggulan Keenam di Kumamoto Masters 2025
-
Kumamoto Masters 2025: Tunjukkan Mental Baja, Dhinda yang Baru 19 Tahun Sikat Unggulan Keenam
-
Francesco Bagnaia Akui Kesulitan Maksimalkan Potensi Motor Ducati
-
Francesco Bagnaia Krisis Performa, Ducati: Kami Sudah Lakukan Segalanya
-
Hangtuah Jakarta Resmi Kembali Datangkan Menantu Michael Jordan
-
Kumamoto Masters 2025: Siti Fadia Antisipasi Permainan Reli Yuki/Mayu di Babak 16 Besar
-
Biasanya Putih, Apriyani Rahayu Soroti Pencahayaan Kuning di Kumamoto Masters 2025
-
Kumamoto Masters 2025: Menang Meyakinkan, Apriyani/Fadia Melaju Mulus ke Babak 16 Besar