Suara.com - Sekjen PBSI Achmad Budiharto mengaku realistis dengan peluang Indonesia di Piala Uber 2020. Menurutnya, tim putri Indonesia masih butuh pengalaman.
"Untuk tim Uber kita masih harus berjuang keras dan realistis. Mungkin kita harus menambah jam terbang lagi," kata Budi di Pelatnas PBSI Cipayung, Jakarta, Rabu (19/2/2020).
Pernyataan Budi didasarkan pada hasil yang diperoleh tim putri Indonesia pada ajang Badminton Asia Team Championships 2020, pekan lalu.
Ditarget masuk semifinal, Greysia Polii cs terhenti babak perempat final BATC 2020 usai dikalahkan Jepang dengan skor 0-3.
Padahal turnamen bulutangkis beregu dua tahunan itu merupakan salah satu kejuaraan kualifikasi Piala Uber 2020.
Kendati begitu, tim putri Indonesia tetap lolos ke putaran final Piala Uber 2020 dari hasil peringkat dunia.
Indonesia saat ini berada di peringkat ketiga dunia, di bawah China dan juara bertahan Jepang.
Di Piala Uber 2020, PBSI menargetkan tim putri Indonesia setidaknya dapat lolos fase grup, yang merupakan satu target realistis saat ini.
"Kita sih berharap paling tidak lolos dari fase grup dan masuk ke babak berikutnya," ujar Budi dilansir dari Antara.
Baca Juga: Resmi! Skuat Timnas Indonesia di Kualifikasi Asia, Andalkan Pemain Lokal
Piala Uber 2020 akan dilangsungkan di Aarhus, Denmark, 16-24 Mei mendatang.
Berita Terkait
-
Top 7 Absen, Greysia / Apriyani Berpotensi Bawa Gelar dari Spain Masters
-
Hendrawan Bicara Tradisi Emas Bulu Tangkis Indonesia di Olimpiade
-
Gagal ke Semifinal BATC, Tim Putri RI Tetap Lolos Piala Uber, Kok Bisa?
-
Tim Putra Indonesia Cetak Hattrick BATC, Susy: Luar Biasa!
-
Takluk 2 Game dari Akane, Gregoria: Saya Tak Menyangka Kalah seperti Ini
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
Seleknas PBSI 2026: Intip Daftar Lengkap Calon Bintang Baru Pelatnas Cipayung
-
The Gypsy King Is Back! Tyson Fury Tantang Arslanbek Makhmudov April Mendatang
-
Rivan Nurmulki Balik ke Surabaya Samator? Hadi Sampurno Beri Jawaban Tegas
-
Proliga 2026: Surabaya Samator Andalkan Bintang Baru Lawan Garuda Jaya
-
Surabaya Samator Optimistis Kalahkan Garuda Jaya di Laga Terakhir Putaran Pertama Proliga 2026
-
Kekalahan Raymond/Joaquin di Final Jadi Sorotan
-
Care for Sumut Charity Run: Berlari di GBK untuk Bantu Korban Banjir Sumatera Utara
-
PB Djarum Apresiasi Atlet Berprestasi, Salsabila Zahra Aulia Jadi Bintang Muda Terbaik
-
Performa Atlet Jadi Prioritas, PBSI Percayakan Le Minerale sebagai Official Mineral Water
-
Rahasia Indonesia Lampaui Target di ASEAN Para Games 2025, Raih 392 Medali!