Suara.com - Olimpiade 2020 Tokyo resmi ditunda ke tahun depan. Kondisi itu membuat Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon punya banyak waktu mencari kelemahan Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe (Jepang).
Olimpiade 2020 ditunda akibat wabah virus Corona. Komite Olimpiade Internasional (IOC) dan tuan rumah Jepang telah menentukan tanggal baru yakni 23 Juli hingga 8 Agustus 2021.
Menurut Pelatih Ganda Putra PBSI, Herry Iman Pierngadi, jeda satu tahun harus dimanfaatkan anak latihnya untuk terus mengembangkan diri.
Di sisi lain, terkhusus Kevin/Marcus, disebutnya harus memanfaatkan penundaan Olimpiade 2020 untuk mencari kelemahan Endo/Watanabe, yang dalam enam pertemuan terakhir selalu mengalahkan mereka.
Kali terakhir Kevin/Marcus keok di tangan peringkat lima dunia itu di final All England 2020. The Minions kalah dengan skor 18-21, 21-12, 19-21.
"Tim kami harus latihan lagi, banyak evaluasi, memang kemarin kalah tapi harus dilihat bagaimana kalahnya. Proses ini yang lebih penting untuk pembelajaran," kata Herry.
"Selain cari celah kelemahan lawan, kita juga cari cara untuk perbaiki apa yang jadi kelemahan kita," tambahnya dalam keterangan tertulis yang diterima Suara.com, Rabu (1/4/2020).
"Tapi kita juga jangan terlalu fokus ke satu lawan saja, masih banyak lawan yang lain yang juga harus diwaspadai," tandasnya.
Sektor ganda putra Indonesia telah memastikan dua tiket ke Olimpiade 2020.
Baca Juga: Tergoda Ide Teman, Si Leher Beton Mike Tyson Akui Salah Pelihara Harimau
Selain Kevin/Marcus, satu lainnya adalha Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan yang kini menempati peringkat dua dunia.
Tag
Berita Terkait
-
Hasil Tes Swab Koleganya di PBSI Negatif Covid-19, Richard Mainaky Lega
-
Sosial Distancing di Kampung, Richard Mainaky Habiskan Waktu Main Layangan
-
Ditunda Akibat Pandemi Corona, Ini Jadwal Baru Olimpiade 2020 Tokyo
-
Nasib Indonesia Open 2020, Bob Hasan Meninggal Dunia
-
Kenang Mendiang Bob Hasan, Suryo Agung Teringat Kata-Kata Ini
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Raih 16 Gelar, PB Djarum Juara Umum Muria Cup Sirnas C 2025
-
Diledek Juara yang Membosankan, Islam Makhachev Berani Hajar Ilia Topuria?
-
Hancurkan Della Maddalena, Islam Makhachev: Buka Pintu White House, Saya Datang!
-
Perjuangan Maksimal Gregoria Mariska Meski Gagal Juara Kumamoto Masters 2025
-
Didukung Perpani, MilkLife Archery Challenge Seri 2 Alami Lonjakan Peserta 50 Persen
-
Ribuan Peserta Padati GBK! Indonesia Domino Tournament 2025 Resmi Bergulir Meriah
-
Jawaban Polos 'Bocah Ajaib' Arimbi Mengapa Pilih Posisi sebagai Opposite
-
Hany Budiarti Siap 'Comeback' di Proliga 2026 usai Punya Momongan? Begini Jawabannya
-
Jakarta Livin Mandiri Rekrut Yolla Yuliana untuk Proliga 2026
-
Mental Baja, Gregoria Mariska Tunjung Melaju ke Semifinal Kumamoto Masters 2025