Suara.com - Pembalap uji coba dari tim Ducati, Michele Pirro baru-baru ini mengungkapkan beberapa fakta dibalik layar yang terjadi pada tim Ducati.
Dilansir dari GPOne, ia menuturkan bahwa ada kemungkinan bagi Andrea Dovizioso untuk bergabung dengan Honda di tahun depan.
"Saat kontrak habis, semua akan cari alternatif. Begitu juga dengan Dovizioso, mungkin ia akan menawarkan dirinya pada Honda sebab mereka membutuhkan Dovi," tutur Pirro.
Kerap menjadi runner-up klasemen akhir, banyak yang membandingkan Andrea Dovizioso dengan juara dunia MotoGP tahun 2007, Casey Stoner. Namun menurut Pirro, keduanya berada dalam level yang berbeda.
"Dovizioso itu kurang percaya diri dan membatasi dirinya sendiri. Tentu itu tidak mudah saat anda berbicara untuk mengalahkan Marquez, dia fenomenal. Namun seharusnya Dovi bisa kompetitif melawan siapapun." tutur Pirro.
"Karakter Casey susah ditiru. Saya pernah mencoba mapping motor miliknya, saya bahkan tak bisa finis satu putaran dengan mapping tersebut di Sepang. Dia balapan tanpa alat kontrol dan bisa mengatasi banyak situasi cuma dengan pergelangan tangan. 'Mapping Stoner' adalah hal yang tidak manusiawi." kata pembalap Italia tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Desentralisasi Pembinaan: PBSI Luncurkan Pelatnas Wilayah
-
Kembali ke Mandalika, Jorge Lorenzo Bicara Tentang Kecepatan, Strategi, dan Hidup Setelah MotoGP
-
Korea Masters 2025: Tiga Ganda Putri Indonesia Langsung Tersingkir
-
Debut Manis Novak Djokovic di Athena, Alejandro Tabilo Tak Berkutik
-
Jakarta Bersiap untuk Capital Market Run 2025, 3.500 Pelari akan Turun ke Jalan
-
Terungkap Alasan Anthony Ginting Absen di Korea Masters 2025
-
Anthony Ginting Absen, Inilah Daftar Wakil Indonesia di Korea Masters 2025
-
Bagian Penting Tim, Pelita Jaya Jakarta Perpanjang Kontrak Vincent Kosasih
-
Rombak Besar-besaran, Tangerang Hawks Basketball Lepas Habib Titoaji
-
Tumbang di Final Hylo Open 2025, Putri KW Ambil Pelajaran dari Mia Blichfeldt